Mourinho: Tiru Gaya Main Barca Tindakan Bodoh
Editor Bolanet | 7 Oktober 2013 08:50
Pernyataan ini ia ungkapkan usai timnya menang atas Norwich City di Premier League. Namun the Special One melanjutkan bahwa tindakan semacam itu masih dibenarkan jika tim memiliki materi pemain yang tepat, sebagaimana dilaporkan oleh The World Game.
Saya memenangkan gelar juara Liga Spanyol dengan raihan 100 poin dan tim saya tidak bermain seperti Barcelona. Jika anda mencoba untuk bermain seperti orang lain, anda tidak akan pernah mencapai level yang sama dengan mereka, jelas Mourinho.
Saya katakan pada Ivanovic untuk tidak melepaskan crossing terlalu cepat sebab kami tidak memiliki Drogba lagi. Saya tahu apa yang saya lakukan. Ia akan mengirimkan bola crossing untuk siapa.
Mourinho justru menyebutkan jika sebuah tim memaksakan mengikuti gaya main klub tertentu, maka itu akan malah merugikan.
Kenapa anda ingin meniru gaya main tim lain? Jangan berusaha untuk terlihat pintar karena anda justru akan menjadi bodoh. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Mourinho: Saya Ambil Resiko Demi Kemenangan Chelsea
Liga Inggris 6 Oktober 2013, 23:19 -
Review: Chelsea Curi Tiga Poin Dari Carrow Road
Liga Inggris 6 Oktober 2013, 21:25 -
Mourinho Pernah Ajak Lampard ke Inter
Liga Inggris 6 Oktober 2013, 18:29 -
Mourinho Kecam 'Diving' Neymar dan Balotelli
Liga Champions 6 Oktober 2013, 13:31 -
Surat Ronaldo Ternyata Ampuh Untuk Bebaskan Fans
Liga Champions 6 Oktober 2013, 13:09
LATEST UPDATE
-
3 Pemain Bahrain yang Pernah Bikin Gol ke Gawang Timnas Indonesia
Tim Nasional 24 Maret 2025, 11:20 -
Begini Nasib 5 Pemain Pinjaman Chelsea
Liga Inggris 24 Maret 2025, 11:15 -
Myles Lewis-Skelly Bisa Jadi Ashley Cole Berikutnya
Piala Eropa 24 Maret 2025, 11:08 -
Spalletti: Italia Tunjukkan Wajah Baru, Tapi Masih Ada yang Harus Dipelajari
Piala Eropa 24 Maret 2025, 11:07 -
Jesse Lingard Ungkap Aturan Ketat dari Wayne Rooney di Manchester United
Liga Inggris 24 Maret 2025, 10:49 -
Disingkirkan Jerman jadi Pelajaran Berharga Italia, Kok Bisa?
Piala Eropa 24 Maret 2025, 10:43 -
Bahaya Laten Bola Mati Timnas Bahrain
Tim Nasional 24 Maret 2025, 10:38
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39