Mourinho: PSG Tim Yang Komplit
Editor Bolanet | 31 Maret 2014 12:19
The Blues bakal menyambangi Parc des Princes lebih dulu untuk melakoni leg pertama pekan ini, sebelum menentukan nasib pada leg kedua di London sepekan kemudian. Dan Mourinho mengakui lawan mereka kali ini sangatlah kuat, terutama di lini bertahan.
PSG punya kecepatan dan kreativitas. Mereka adalah tim yang komplit dan lawan yang sangat penting. Thiago Silva adalah pemain luar biasa, sangat cerdik. Tapi mereka semua bagus di lini belakang, tuturnya pada RMC.
Meski demikian, The Special One juga menegaskan mereka takkan terbang ke Prancis hanya untuk bertahan dan mencuri satu poin. Paris tahu jika Chelsea bukanlah tim enteng dan kami puas tak jadi favorit. Tapi kami punya ambisi untuk memenangi tiap laga, imbuhnya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Demi Ross Barkley, Chelsea Akan Lepas Lukaku ke Everton?
Liga Inggris 30 Maret 2014, 22:52 -
Desailly: Chelsea Masih Berpeluang Raih Juara EPL
Liga Inggris 30 Maret 2014, 21:36 -
Madrid Sudah Tawarkan Kontrak Pada Cole?
Liga Spanyol 30 Maret 2014, 18:57 -
Langkah Arsenal Raih Trofi Juara EPL Kian Berat
Liga Inggris 30 Maret 2014, 18:17 -
Flamini Bersyukur Dengan Hasil Imbang Kontra City
Liga Inggris 30 Maret 2014, 17:38
LATEST UPDATE
-
Lupakan Australia, Timnas Indonesia Fokus Hadapi Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 19:57 -
Bintang Muda RB Leipzig Ini Masuk Daftar Belanja Manchester United
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:58 -
Syukurlah Fans MU! Cedera Ayden Heaven Tidak Parah dan Segera Latihan Lagi!
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:50
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39