Mourinho: Pesepakbola Juga Manusia
Editor Bolanet | 6 November 2013 08:36
Meski demikian, Mourinho ternyata bukan orang yang benar-benar perfeksionis. Ia menyadari bahwa membuat kesalahan merupakan hal yang alami dari setiap manusia.
Seorang pesepakbola juga seorang manusia, dan manusia membuat kesalahan. Kadang mereka tidak bisa menggunakan pendekatan yang tepat, jelas Mourinho menurut laporan yang diturunkan oleh The Telegraph.
Anda memainkan tiga laga sebelum itu (lawan Newcastle, Chelsea kalah 2-0) dan anda tahu bahwa anda harus menampilkan permainan terbaik selain itu anda juga harus terus menerus berkonsentrasi. Namun tiba-tiba anda bermain di sebuah laga di mana anda membuat kesalahan dan itu normal, tutupnya.
Mourinho kini harus memimpin anak buahnya untuk melawan di laga Liga Champions nanti malam. Kemenangan akan membuat langkah Frank Lampard dkk ke babak 16 besar makin mantap. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Porto Bantah Jual dua Pemainnya ke United
Liga Champions 5 November 2013, 21:10 -
Schalke Ambisi Curi Poin di Stamford Bridge
Liga Champions 5 November 2013, 16:00 -
Pemain Schalke Beber Cara Redam Chelsea
Liga Champions 5 November 2013, 15:40 -
Mourinho: Keajaiban Tak Bawa Kami ke Mana-mana
Liga Champions 5 November 2013, 15:20 -
Torres Diragukan Tampil Lawan Schalke
Liga Champions 5 November 2013, 13:20
LATEST UPDATE
-
Juventus Terancam Jual Pemain untuk Tutupi Biaya Pemecatan Motta
Liga Italia 26 Maret 2025, 07:43 -
Joey Pelupessy, 'Nomor 6' Pelindung Timnas Indonesia
Tim Nasional 26 Maret 2025, 06:49 -
Kapten Juventus di Era Tudor: Siapa yang Dipilih?
Liga Italia 26 Maret 2025, 06:26 -
Rizky Ridho dan 60 Sentuhan Bola pada Laga Lawan Bahrain
Tim Nasional 26 Maret 2025, 06:19 -
Kevin Diks dan 50,5 Persen Serangan Timnas Indonesia dari Sisi Kanan
Tim Nasional 26 Maret 2025, 06:13 -
Perpisahan Thiago Motta dengan Juventus yang Penuh Keheningan
Liga Italia 26 Maret 2025, 06:12 -
Paulo Dybala Jalani Operasi, Musimnya Berakhir Lebih Cepat
Liga Italia 26 Maret 2025, 05:51 -
Daftar Lengkap Negara Lolos Piala Dunia 2026
Tim Nasional 26 Maret 2025, 05:38
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Terbaik Dunia 2015 Versi Yaya Toure
Editorial 25 Maret 2025, 12:29 -
5 Pemain yang Bisa Jadi Penerus Ronaldo di Timnas Portugal
Editorial 25 Maret 2025, 11:53 -
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10