'Mourinho Lindungi Tim Dari Serangan Luar'
Editor Bolanet | 4 November 2012 16:30
Netzer menyebut kesuksesan bersama , , Inter dan Real Madrid sebagai bukti kehebatan Mourinho. Mou disebut memiliki obsesi positif yang sering berujung kesuksesan.
Pelatih hebat tak harus normal, mereka bisa saja eksentrik. Jose Mourinho bisa menciptakan suasana ruang ganti yang kondusif. Mou memang eksentrik, tetapi ia juga merupakan pelindung yang hebat bagi para pemainnya. Mou adalah tipe pelatih yang secara langsung menangkal serangan luar terhadap timnya, ucap Netzer.
Netzer mengatakan bahwa normal saja sosok seperti Mourinho diincar banyak klub hebat. Namun Netzer memperingatkan klub yang ingin mendatangkan Mou di masa depan untuk siap menerima ketidaknyamanan yang mungkin bisa ditimbulkan Mou.
Selanjutnya, Netzer mengatakan bahwa membandingkan Mou dengan Josep Guardiola adalah hal sia-sia. Namun ketika harus memilih antara Mou dan Pep, Netzer mengaku lebih mengidolakan Mou yang bisa menang di banyak tempat. (sw/hsw)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Konflik Berlanjut, Mou Kritik Sistem Kepelatihan Toril
Liga Spanyol 3 November 2012, 20:01 -
Mantan Pemain Barca Membenci dan Mengagumi Mourinho
Liga Spanyol 3 November 2012, 19:01 -
Mou: Madrid Perlu Berbenah Untuk Kejar Barca
Liga Spanyol 3 November 2012, 16:01 -
Preview: Madrid vs Zaragoza, Pantang Tergelincir
Liga Spanyol 3 November 2012, 15:15 -
Data dan Fakta La Liga Jornada 10: Madrid vs Zaragoza
Liga Spanyol 3 November 2012, 15:01
LATEST UPDATE
-
Julian Alvarez Geram dengan Kontroversi Penalti di Liga Champions
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 01:32 -
Jaap Stam Yakin Jeremie Frimpong Cocok untuk Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 01:02 -
Franck Ribery Ungkap Hampir Kehilangan Kaki Setelah Pensiun
Liga Eropa Lain 23 Maret 2025, 00:32 -
Arsenal Tak Punya Alasan Gagal Juara Jika Datangkan Pemain Ini
Liga Inggris 23 Maret 2025, 00:01 -
Patrick Kluivert Tak Punya Pilihan, Timnas Indonesia Harus Kalahkan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:16 -
Media Belanda Ikut Analisis Peluang Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:02 -
Hadapi Bahrain, Rizky Ridho Disebut Cocok Kembali Berduet dengan Jay Idzes
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:55 -
Rekor Pertemuan Timnas Indonesia vs Bahrain: Saatnya Garuda Bangkit!
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:34 -
Belajar dari Kekalahan, Ini Solusi Pertahanan Timnas Indonesia vs Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:19
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39