Mourinho: Inilah Alasan Tim Premier League Kesulitan di Eropa
Editor Bolanet | 17 Maret 2016 09:27
Mourinho sudah dua kali memenangkan Liga Champions, bersama dengan Inter dan Porto, namun ia dipecat oleh Chelsea di tahun lalu, dalam usahanya untuk mempertahankan gelar juara Premier League.
Belum lama ini, sang manajer lantas mengatakan pada BT Sport: Beberapa negara, untuk saat ini, semuanya jadi lebih mudah untuk mereka. Sebuah tim yang sudah jadi juara di Februari - tim yang lebih punya kondisi untuk meraih sukses, ketimbang tim yang masih harus berjuang hingga akhir Mei.
Saya akan beri anda contoh. Dua tahun silam saya bermain di semifinal Liga Champions bersama Chelsea, melawan Atletico Madrid. Dua hari berselang, saya harus bermain melawan Liverpool di Anfield, untuk menentukan juara Inggris.
Jadi saya akan melihat tim Spanyol, Barcelona dan Real Madrid, saya akan lihat tim Jerman, Bayern Munchen, dan membandingkan kualitas kompetisi mereka di 10 bulan terakhir, dan saya kira mereka memasuki periode krusial dengan kondisi yang jauh lebih baik dibandingkan dengan klub lainnya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Atletico: Kami Ingin Pulangkan Diego Costa
Liga Spanyol 16 Maret 2016, 22:13 -
Conte Akan Ubah Nasib Cuadrado di Chelsea
Liga Inggris 16 Maret 2016, 19:28 -
Idamkan Gaji Besar, Bintang Napoli Menuju ke Chelsea
Liga Inggris 16 Maret 2016, 18:23 -
Allegri Ramalkan Conte Sukses di Chelsea
Liga Inggris 16 Maret 2016, 17:23 -
Madrid Diminta Turunkan Harga James
Liga Spanyol 16 Maret 2016, 15:03
LATEST UPDATE
-
Italia di Ujung Tanduk: Gli Azzurri Terancam Tenggelam di Dortmund
Piala Eropa 23 Maret 2025, 13:21 -
Portugal Mencoba Menghidupkan Bara Semangat dari Abu Kekalahan
Piala Eropa 23 Maret 2025, 13:03 -
Jadwal Siaran Langsung Formula 1 China 2025 di Vidio, 21-23 Maret 2025
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Link Live Streaming Formula 1 2025, Jangan Lupa Dukung Pembalap Jagoanmu!
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21
-
Jadwal Lengkap Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:20 -
Link Live Streaming Turnamen Bulu Tangkis Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:20 -
Hasil Lengkap Pertandingan Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:19 -
Prancis di Tepi Jurang: Balikkan Defisit 0-2 atau Gugur di Kandang
Piala Eropa 23 Maret 2025, 11:46 -
Matador Butuh Pedang yang Lebih Tajam untuk Jinakkan Oranye
Piala Eropa 23 Maret 2025, 11:32
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39