Mourinho: Fans di Turki Bisa Sangat Mengintimidasi
Editor Bolanet | 9 April 2013 12:02
Fans di sana amat berbeda dengan fans-fans yang ada di negara Portugal, Spanyol, atau Italia. Jika tak percaya tanyakan hal itu pada Jose Mourinho.
Saya ingat pertandingan Piala UEFA pada 2003, saya pikir, bersama kami bermain melawan . Kami memenangi pertandingan pertama dengan skor 6-1, kemudian di leg kedua kami hanya bisa bermain 2-2, ucap The Special One.
Kami datang di stadion yang penuh, di depan para penggemar yang termotivasi dan melawan tim yang tidak seperti tim yang kami kalahkan sebelumnya. Atmosfirnya bisa sangat mengintimidasi bagi para pemain.
Apalagi kali ini mereka akan bermain di Stadion Ali Samiyen, tempat klub Eropa yang memiliki pendukung paling berisik. Suasana 'neraka' pun sudah menanti Los Blancos dini hari nanti.[initial] (uefa/lex)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Pepe Out, Madrid Krisis Defender?
Liga Champions 8 April 2013, 21:55 -
Ronaldo: Hampir Mustahil Kejar Barcelona di La Liga
Liga Spanyol 8 April 2013, 17:45 -
Mourinho Ingin Lekas Dijemput Chelsea
Liga Spanyol 8 April 2013, 15:55 -
Ronaldo Tak Kecewa Dicadangkan Mourinho
Liga Spanyol 8 April 2013, 15:30 -
Ronaldo: Madrid Dalam Form Terbaik Jelang Champions
Liga Spanyol 8 April 2013, 14:16
LATEST UPDATE
-
Sudah Ketok Palu! Victor Osimhen Jadi Buruan Utama MU di Musim Panas 2025
Liga Inggris 25 Maret 2025, 19:56 -
Xavi Simons ke MU? Kok Kayaknya Sulit Ya!
Liga Inggris 25 Maret 2025, 19:35 -
Timnas Indonesia Menang, Mudik Tenang
Tim Nasional 25 Maret 2025, 19:22 -
Usai Joao Felix, AC Milan Kepincut Pemain Chelsea Ini?
Liga Inggris 25 Maret 2025, 19:20 -
Bukan Guimaraes, Barcelona akan Coba Angkut Gelandang Newcastle Ini
Liga Spanyol 25 Maret 2025, 19:12 -
Tepis Isu Bakal Cabut, Federico Chiesa Dipastikan Bakal Tetap di Liverpool
Liga Inggris 25 Maret 2025, 18:50 -
Kondisi Kian Membaik, Comenback Luke Shaw di MU Sudah di Depan Mata
Liga Inggris 25 Maret 2025, 18:39
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Terbaik Dunia 2015 Versi Yaya Toure
Editorial 25 Maret 2025, 12:29 -
5 Pemain yang Bisa Jadi Penerus Ronaldo di Timnas Portugal
Editorial 25 Maret 2025, 11:53 -
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10