Mou Tegaskan Tak Jadi Soal Madrid Tanpa Ronaldo
Editor Bolanet | 6 November 2012 19:30
The Special One tak setuju jika Madrid disebut sebagai one man team, baginya semua pemain punya kedudukan yang sama.
Ya, saya bisa membayangkan Real Madrid tanpa dirinya. Jika sampai tim seperti Madrid bergantung pada satu pemain atau satu pelatih maka itu adalah salah, ujar entrenador asal Portugal ini.
Madrid tidak akan pernah menjadi klub seperti itu, Real Madrid lebih besar dari satu orang pemain, siapa pun itu orangnya.
Malam ini Real menghadapi pertandingan melawan Borussia Dortmund dengan kepercayaan diri tinggi, setelah Mourinho meraih kemenangan ke-100-nya untuk klub ibukota Spanyol itu saat menang 4-0 atas Real Zaragoza. (tri/lex)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Madrid Jadi Tim Terkaya Ketiga di Dunia
Bolatainment 5 November 2012, 20:56 -
Khedira: Idola Saya Adalah Zidane
Liga Champions 5 November 2012, 20:52 -
Neymar: Santos Mampu Membeli Messi
Bola Dunia Lainnya 5 November 2012, 20:01 -
Mourinho Tanggapi Datar Kemenangan ke-100-nya
Liga Spanyol 5 November 2012, 19:45 -
Pique Siap Bermain Lawan Celtic
Liga Champions 5 November 2012, 19:18
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Inggris vs Albania: Myles Lewis-Skelly
Piala Eropa 22 Maret 2025, 05:11 -
Hasil Inggris vs Albania: Skor 2-0
Piala Eropa 22 Maret 2025, 04:41 -
Pesan Penyemangat Mees Hilgers Untuk Timnas Indonesia Usai Dihajar Australia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 04:32 -
Link Live Streaming Uruguay vs Argentina - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 22 Maret 2025, 03:30 -
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39