Mou: Liga Europa Tak Layak Bagi Tim Sekelas Chelsea
Editor Bolanet | 18 September 2013 15:24
Menurut pria asa Portugal itu, Liga Europa tak layak bagi pemain-pemain The Blues, yang berhasrat menjadi pemain besar.
Ada perbedaan besar di antara Liga Champions dan Liga Europa, dan kami tidak berpikir Liga Europa merupakan tempat terbaik bagi pemain yang ingin memiliki nama besar Mereka (pemain Chelsea) harus bermain di Liga Champions. ujar Mourinho seperti dikutip situs resmi klub.
Pria berjuluk The Special One itu tak ingin timnya mengulangi kesalahan musim lalu dengan terdepak di fase grup Liga Champions dan terpaksa bermain di Liga Europa, meskipun akhirnya mereka menjadi juara. Oleh karena itu ia ingin agar anak asuhnya memenangi laga melawan (19/9).
Saya akan mencoba menikmati laga kontra Basel seperti yang biasa saya lakukan, karena saya menikmati sepakbola, dan jelas ingin mengawali fase grup ini dengan kemenangan. imbuhnya.
Dengan grup yang jauh lebih mudah dibanding tahun lalu, Chelsea rasanya tak akan kesulitan lolos ke babak knock-out musim ini. Selain Basel, dua tim lainnya yang tergabung bersama Chelsea adalah Schalke 04 serta Steaua Bucuresti. [initial] (cfc/pra)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Selain Lawan Chelsea, Mourinho Dukung Real Madrid
Liga Champions 17 September 2013, 23:07 -
Mourinho: Chelsea Seperti Telur-telur Cantik
Liga Champions 17 September 2013, 22:35 -
Disindir, Mourinho Justru Hormati Desailly
Liga Inggris 17 September 2013, 21:43 -
Mou: Di Chelsea, Sepakbola Yang Bicara
Liga Inggris 17 September 2013, 19:27 -
Mourinho Tak Ingin Jual-Beli Pemain Lagi
Liga Inggris 17 September 2013, 18:23
LATEST UPDATE
-
Man United dan Real Betis Siap Bahas Masa Depan Antony Pekan Depan
Liga Inggris 20 Maret 2025, 08:15 -
Patrick Kluivert Janji Bakal Asah Ketajaman Timnas Indonesia
Tim Nasional 20 Maret 2025, 08:05 -
Timnas Australia Tim yang Bagus, Tapi Begitu Juga dengan Timnas Indonesia
Tim Nasional 20 Maret 2025, 07:57 -
Nagelsmann: Jerman Bidik Kemenangan Ganda Lawan Italia
Piala Eropa 20 Maret 2025, 07:46
LATEST EDITORIAL
-
5 Target Alternatif untuk Man Utd Setelah Gagal Rekrut Geovany Quenda
Editorial 19 Maret 2025, 12:40 -
6 Calon Pengganti Thiago Motta di Juventus
Editorial 19 Maret 2025, 11:59 -
Slot & Arteta Berikutnya? 4 Manajer yang Pernah Finis di Atas Pep Guardiola
Editorial 18 Maret 2025, 16:58 -
Deretan Puasa Gelar Terlama di Inggris dan Momen Berakhirnya
Editorial 18 Maret 2025, 15:56