Morata Belajar Lebih Banyak di Juve Ketimbang di Madrid
Editor Bolanet | 17 Juni 2015 01:55
Musim lalu Morata memilih hengkang ke Italia untuk bergabung dengan Juve. Ia cukup sukses pada musim pertamanya dan banyak mendapat pujian karena tampil cukup bagus.
Sepakbola Italia sudah memberikan saya begitu banyak. Saya rasa saya sudah belajar lebih banyak di sini ketimbang seluruh karier saya di Spanyol, ucap Morata kepada Marca TV.
Morata mengatakan bahwa pertahanan di Italia lebih sulit ditembus ketimbang di Spanyol. Bagi para penyerang, Serie A adalah kompetisi yang sangat sulit karena klub-klub Italia sangat mementingkan sisi taktis.
Pertahanan klub-klub di sini sangat sangat fokus, jelas lebih sulit mencetak gol di Italia. Serie A adalah kompetisi yang sangat taktis. Gaya sepakbola di sini sangat jauh berbeda dibanding di Spanyol. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Tevez Sudah Katakan Tidak Pada Liverpool
Liga Inggris 16 Juni 2015, 18:16 -
Boca Juniors Benarkan Pihaknya Terbang ke Chile Demi Tevez
Amerika Latin 16 Juni 2015, 16:10 -
Koke: Untuk Pemain Seumurannya, Pogba Luar Biasa
Liga Italia 16 Juni 2015, 14:15 -
Pilih Barca, City Terancam Gagal Dapatkan Pogba
Liga Inggris 16 Juni 2015, 14:03 -
Juventus Lirik Bek Sayap Monaco
Liga Italia 16 Juni 2015, 14:02
LATEST UPDATE
-
Puja dan Puji untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 14:14 -
Kesan Pertama Laga Timnas Inggris Bersama Thomas Tuchel, Apa yang Baru?
Piala Dunia 22 Maret 2025, 13:45 -
Timnas Argentina Berjarak Satu Poin dari Piala Dunia 2026
Piala Dunia 22 Maret 2025, 13:32 -
Optimisme Timnas Bahrain Curi Poin di Jakarta
Tim Nasional 22 Maret 2025, 11:46
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39