Monaco Akui Juventus Layak ke Final Liga Champions
Afdholud Dzikry | 10 Mei 2017 08:47
Bola.net - - Pelatih AS Monaco, Leonardo Jardim mengakui bahwa Juventus memang lebih layak untuk lolos ke final Liga Champions.
Monaco datang ke Juventus Stadium untuk leg kedua semifinal Liga Champions dengan beban membalikkan skor 0-2. Namun Radamel Falcao dkk tak mampu melakukannya dan kalah dengan skor 1-2.
Dengan hasil tersebut, Monaco gagal menembus final karena kalah agregat 1-4. Namun performa timnya tak membuat Jardim kecewa seraya memuji lawannya sebagai tim yang lebih matang.
Kami memulai pertandingan dengan baik hari ini dan memberikan tekanan lebih pada mereka, jadi ini pertandingan yang lebih fisik, ujarnya.
Kami memiliki peluang besar untuk mencetak lebih banyak gol, tapi juga terlalu sering kena serangan balik mereka. Kami tetap bisa menegakkan kepala, sambungnya.
Hari ini, Paulo Dybala adalah pemain termuda Juve, dan dia berusia 23 tahun. Kami memiliki banyak pemain yang jauh lebih muda dari itu. Saya tak bisa mengatakan Juventus tak layak untuk lolos ke final, tandasnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Legenda Milan Ini Justru Mengaku Fans Juventus
Liga Italia 9 Mei 2017, 20:31 -
Verratti: Juventus Bisa Repotkan Real Madrid
Liga Champions 9 Mei 2017, 17:07 -
Chiellini: Higuain Striker Terbaik Dunia
Liga Champions 9 Mei 2017, 16:30 -
Manchester United Disarankan Beli Gonzalo Higuain
Liga Inggris 9 Mei 2017, 14:25 -
Stoichkov: Atletico Comeback, Juventus Juara
Liga Champions 9 Mei 2017, 13:50
LATEST UPDATE
-
Menpora dan Ratu Tisha Jadi Pembicara di Forum PBB, Ini yang Dibahas
Olahraga Lain-Lain 21 Maret 2025, 03:55 -
Link Live Streaming Paraguay vs Chile - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 21 Maret 2025, 03:00 -
Kontrak di Real Madrid Kian Menipis, Antonio Rudiger Cuek!
Liga Spanyol 21 Maret 2025, 01:47 -
Link Live Streaming Kroasia vs Prancis - Perempat Final UEFA Nations League
Piala Eropa 21 Maret 2025, 01:42 -
Link Live Streaming Denmark vs Portugal - Perempat Final UEFA Nations League
Piala Eropa 21 Maret 2025, 01:35 -
Link Live Streaming Italia vs Jerman - Perempat Final UEFA Nations League
Piala Eropa 21 Maret 2025, 01:25 -
Banding Ditolak, Laga Barcelona vs Osasuna Tetap Digelar Pekan Depan
Liga Spanyol 21 Maret 2025, 01:18
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39 -
5 Target Alternatif untuk Man Utd Setelah Gagal Rekrut Geovany Quenda
Editorial 19 Maret 2025, 12:40