Milner Kecewa City Gagal Jinakkan Roma
Editor Bolanet | 1 Oktober 2014 22:02
- Gelandang Manchester City, James Milner mengaku sangat kecewa karena gagal meraih kemenangan saat melawan AS Roma. The Citizens ditahan imbang 1-1 oleh Giallorossi dalam matchday 2 Grup E Liga Champions.
City sebenarnya sempat unggul terlebih dahulu melalui eksekusi penalti Sergio Aguero. Namun tim tamu rupanya berhasil bangkit dan menyamakan kedudukan lewat Francesco Totti sehingga kedua tim harus puas berbagi angka di Etihad Stadium.
Kami kecewa tak bisa memenangkan laga. Padahal sangat penting meraih kemenangan di kandang sendiri, keluh Milner kepada Manchester Evening News.
Kami mungkin sudah melakukan yang terbaik untuk memenangkan laga, tapi kami tidak bermain seperti seharusnya.
Kini City menghuni peringkat ketiga dengan raihan satu poin dari dua laga. Selanjutnya mereka akan menghadapi CSKA Moscow.[initial]
(men/ada)
City sebenarnya sempat unggul terlebih dahulu melalui eksekusi penalti Sergio Aguero. Namun tim tamu rupanya berhasil bangkit dan menyamakan kedudukan lewat Francesco Totti sehingga kedua tim harus puas berbagi angka di Etihad Stadium.
Kami kecewa tak bisa memenangkan laga. Padahal sangat penting meraih kemenangan di kandang sendiri, keluh Milner kepada Manchester Evening News.
Kami mungkin sudah melakukan yang terbaik untuk memenangkan laga, tapi kami tidak bermain seperti seharusnya.
Kini City menghuni peringkat ketiga dengan raihan satu poin dari dua laga. Selanjutnya mereka akan menghadapi CSKA Moscow.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Inilah Pemain AS Roma Paling Berbahaya Menurut Fernandinho
Liga Champions 30 September 2014, 18:43 -
Totti Inginkan Treble Untuk AS Roma
Liga Champions 30 September 2014, 18:10 -
Fernandinho: AS Roma Berbahaya
Liga Champions 30 September 2014, 17:51 -
Fernandinho: Man City Wajib Kalahkan AS Roma!
Liga Champions 30 September 2014, 17:42 -
Nyaman di Kandang, Aguero Ancam Roma
Liga Champions 30 September 2014, 15:25
LATEST UPDATE
-
Optimisme Timnas Bahrain Curi Poin di Jakarta
Tim Nasional 22 Maret 2025, 11:46 -
Krisis Bek Melanda Bahrain Jelang Lawan Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 11:15
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39