Mertesacker Akui Arsenal Memang Pantas Kalah
Editor Bolanet | 24 Februari 2016 06:54
Tim asuhan Arsene Wenger sempat berhasil membuat tim Catalan frustrasi, ketika kedua tim bertemu di babak 16 besar Liga Champions. Namun Alex Oxlade-Chamberlain dan Olivier Giroud sempat melewatkan kesempatan emas untuk membuat gol.
Mereka akhirnya justru tumbang dua gol tanpa balas melalui aksi Messi di babak kedua.
Ini sulit untuk kami. Kami harus membuat satu poin di sini, jadi itulah mengapa kami tidak pantas mendapat apapun. Anda tidak pernah bisa membuat mereka diam selama 90 menit, itu pasti, tutur Mertsesacker pada BT Sports.
Kami sempat mengalami periode yang bagus, dengan beberapa peluang gol. Kemudian kami bisa sedikit bertahan, namun kami mengambil resiko dan kami kemasukan gol.
Itulah mengapa kami tidak pantas meraih apapun, karena Anda harus mencetak gol. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Herrera: Sayangnya Mesut Ozil Tidak Konsisten
Liga Champions 23 Februari 2016, 21:41 -
Bersama Trio MSN, Barca Tak Terkalahkan
Liga Spanyol 23 Februari 2016, 20:58 -
Koeman: Messi Terbaik Sepanjang Masa
Liga Spanyol 23 Februari 2016, 20:53 -
Suarez Tak Menyesal Pernah Tolak Arsenal
Liga Spanyol 23 Februari 2016, 20:45 -
Coquelin Siap Duel dengan Andres Iniesta
Liga Inggris 23 Februari 2016, 19:58
LATEST UPDATE
-
Mees Hilgers dan SUGBK: Pertemuan yang kembali Tertunda
Tim Nasional 23 Maret 2025, 15:30 -
Alarm di Lini Pertahanan: Mees Hilgers Cedera, Siapa Penggantinya?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 14:59 -
Mimpi Buruk Sydney, Dendam Riffa, Duel Penentu Nasib di SUGBK
Tim Nasional 23 Maret 2025, 13:59 -
Italia di Ujung Tanduk: Gli Azzurri Terancam Tenggelam di Dortmund
Piala Eropa 23 Maret 2025, 13:21 -
Portugal Mencoba Menghidupkan Bara Semangat dari Abu Kekalahan
Piala Eropa 23 Maret 2025, 13:03 -
Jadwal Siaran Langsung Formula 1 China 2025 di Vidio, 21-23 Maret 2025
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Link Live Streaming Formula 1 2025, Jangan Lupa Dukung Pembalap Jagoanmu!
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21
-
Jadwal Lengkap Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:20
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39