Meroket, Harga Bale Tembus 110 Juta Euro
Editor Bolanet | 28 Mei 2014 07:15
Sebagaimana diketahui, Madrid membayar tak kurang dari 102 juta Euro untuk mendatangkan Bale dari musim lalu. Namun ada beberapa klausul khusus yang mewajibkan Madrid membayar dana tambahan andai Bale sukses membawa klub Spanyol memenangkan gelar penting, menurut laporan AS.
Salah satunya adalah sukses menjadi juara Liga Champions, yang membuat Madrid harus membayar dana tak kurang dari 8 juta Euro. Ini berarti total harga pemain asal Wales tersebut mencapai 110 juta Euro.
Andai memang Bale merupakan pemain termahal dunia musim panas lalu, maka kini harganya sudah makin meningkat berkat kemenangan di Final Liga Champions.
Siapapun yang ingin merebut titel pembelian termahal dari presiden Madrid, Florentino Perez, harus berusaha lebih keras di masa yang akan datang. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Asisten Ancelotti Bantah Akan Membesut West Brom
Liga Spanyol 27 Mei 2014, 22:33 -
Ancelotti Berharap Di Maria Bertahan di Bernabeu
Liga Spanyol 27 Mei 2014, 19:41 -
Florentino Perez Ternyata Tahu Sundulan Ramos Akan Masuk
Liga Champions 27 Mei 2014, 18:42 -
Ronaldo Dapat Hadiah Jersey Spesial Dari River Plate
Bolatainment 27 Mei 2014, 16:36 -
Dirayu Madrid, Suarez Pilih Bertahan di Liverpool
Liga Inggris 27 Mei 2014, 15:46
LATEST UPDATE
-
Perkiraan Susunan Pemain Juventus Andai Jadi Dilatih Roberto Mancini
Liga Italia 23 Maret 2025, 06:30 -
Marcus Rashford Harus Kembali ke Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 06:02 -
Phil Foden di Bawah Tekanan: Kesulitan di Klub, Main Buruk di Timnas Inggris
Piala Dunia 23 Maret 2025, 06:00 -
Sebut Inggris Bermain karena Takut Gagal, Thomas Tuchel Dituding Naif!
Piala Eropa 23 Maret 2025, 05:45 -
Franck Ribery Masih Merasa Ballon d'Or 2013 Miliknya
Liga Champions 23 Maret 2025, 05:32 -
Arsenal Bersiap Jual Tujuh Pemain untuk Perkuat Tim di Musim Depan
Liga Inggris 23 Maret 2025, 05:15 -
Cristiano Ronaldo Tak Masalah Rasmus Hojlund Tiru Selebrasinya
Piala Eropa 23 Maret 2025, 05:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39