Merah Ketiga Buat Si Merah
Editor Bolanet | 10 Desember 2014 12:12
Sebelum Markovic, yang baru direkrut dari Benfica pada awal musim, dua nama lain sudah terlebih dahulu mengalami hal serupa dengan seragam Liverpool. Dua pemain itu adalah Dietmar Hamann dan Jermaine Pennant.
Bedanya dengan Markovic, Hamann serta Pennant diusir wasit dengan dua kartu kuning dan dalam laga tandang. Hamann mengalaminya ketika Si Merah menyerah 0-2 di kandang dalam laga Grup B musim 2002/03.
Sementara itu, Pennant mendapatkan dua kartu kuning saat Liverpool melawat ke markas di Grup A edisi 2007/08. Laga tersebut berkesudahan 1-1.
Hamann memperkuat Liverpool periode 1999-2006 dan sudah pensiun pada tahun 2011, sedangkan Pennant dari 2006 sampai 2009. Saat ini, Pennant berkarier di India bersama FC Pune City. [initial]
Klik Juga:
- Rodgers Sesalkan Pengusiran Markovic
- Gerrard Anggap Kartu Merah Markovic Buat Liverpool Tereliminasi
- Karikatur: Bekuk Liverpool, Basel Jadikan Trio Raksasa Inggris Lelucon
- Deja Vu Liverpool
- Dua Kali Sempurna, Madrid Yang Pertama
- Kapten CR7 Resmi Tertajam Kedua Liga Champions
- El Real Terlalu Perkasa
- Moya Dekati Valdes, Casillas dan Reina
- Akurasi Operan 93 Persen Juventus
- Madrid Hebat, Rekor Barcelona Lewat
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Mourinho Sering Beri Kesempatan Pemain Muda di Liga Champions
Liga Champions 9 Desember 2014, 23:57 -
Barnes: Basel Lemah, Liverpool Harus Menang
Liga Champions 9 Desember 2014, 23:49 -
Mourinho: Kekalahan Dari Newcastle Tak Pengaruhi Chelsea
Liga Inggris 9 Desember 2014, 23:25 -
Barnes: Sukses di Liga Champions Bisa Berimbas Positif di EPL
Liga Champions 9 Desember 2014, 23:24 -
'Atletico Datang ke Turin Untuk Menang'
Liga Champions 9 Desember 2014, 23:03
LATEST UPDATE
-
Prediksi Jerman vs Italia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:17 -
Prediksi Portugal vs Denmark 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:15 -
Prediksi Prancis vs Kroasia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:13 -
Prediksi Spanyol vs Belanda 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:11 -
Timnas Inggris Terlalu Bergantung pada Jude Bellingham?!
Piala Dunia 23 Maret 2025, 08:00 -
Jordan Henderson dan Perjalanan 700 Kilometer untuk Tonton Final Euro 2024
Piala Eropa 23 Maret 2025, 07:45 -
Cristiano Ronaldo Tanggapi Selebrasi 'Siu' Rasmus Hojlund: Bukan Masalah
Piala Eropa 23 Maret 2025, 07:30 -
Barcelona Fokus Rekrut Striker Baru, Luis Diaz Jadi Target Utama
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 07:15 -
Chelsea Siapkan Lima Wonderkid untuk Masa Depan Klub
Liga Inggris 23 Maret 2025, 07:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39