Matthaus Prediksi Final Madrid vs Bayern
Editor Bolanet | 17 April 2016 07:58
Mantan sweeper Bayern Lothar Matthaus punya prediksi tentang dua tim yang bakal lolos ke final. Dari empat tim, dua itu merupakan yang paling berpengalaman.
Kedua partai sukar ditebak, tapi saya rasa Real Madrid vs Bayern di final karena mereka punya lebih banyak pengalaman, kata Matthaus via Twitter.
City dan Atletico akan menjadi tuan rumah leg pertama pada 26 dan 27 April 2016. Leg kedua di markas Madrid dan Bayern akan dimainkan pada awal Mei mendatang.
Madrid adalah pemegang rekor sepuluh kali juara di kompetisi ini, sedangkan Bayern punya lima gelar. City baru kali ini mencapai semifinal, sementara Atletico 'cuma' pernah dua kali jadi runner-up di edisi 1973/74 dan 2013/14. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Pellegrini: Lawan Madrid Bukan Motivasi Ekstra
Liga Inggris 16 April 2016, 23:50 -
Ronaldo Pimpin Pesta Gol Madrid di Markas Getafe
Galeri 16 April 2016, 23:31 -
Highlights La Liga: Getafe 1-5 Real Madrid
Open Play 16 April 2016, 23:22 -
Savio: Zidane Bisa Jadi Pelatih Yang Sangat Bagus
Liga Spanyol 16 April 2016, 23:20 -
Zidane Minta Madrid Tak Fokus pada Barcelona
Liga Spanyol 16 April 2016, 23:10
LATEST UPDATE
-
Patrick Kluivert Tak Punya Pilihan, Timnas Indonesia Harus Kalahkan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:16 -
Media Belanda Ikut Analisis Peluang Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:02 -
Hadapi Bahrain, Rizky Ridho Disebut Cocok Kembali Berduet dengan Jay Idzes
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:55 -
Rekor Pertemuan Timnas Indonesia vs Bahrain: Saatnya Garuda Bangkit!
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:34 -
Belajar dari Kekalahan, Ini Solusi Pertahanan Timnas Indonesia vs Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:19 -
3 Pemain Bahrain yang Bisa Jadi Mimpi Buruk Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:06 -
Pujian Setinggi Langit Bos Inggris untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 21:16 -
Cedera Tidak Parah, Alisson Becker Siap Perkuat Liverpool Setelah Jeda
Liga Inggris 22 Maret 2025, 21:00
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39