Matri Ingin Juve Sua Malaga di Perempat Final UCL

Editor Bolanet | 15 Maret 2013 11:30
Matri Ingin Juve Sua Malaga di Perempat Final UCL
Alessandro Matri. © AFP
- Turut berkontribusi besar membawa Bianconeri melewati babak 16 besar Liga Champions, Alessandro Matri berharap jumpa jika hasil drawing perempat final telah ditentukan.

Real Madrid, , Malaga, , Borussia Dortmund, Bayern Munich, serta adalah delapan tim yang tersisa pada kompetisi bergengsi seantero Eropa tersebut. Hari ini, Jumat (15/03), Uefa menjadwalkan drawing babak perempat final di Nyon, .

Pasukan Antonio Conte sendiri sebenarnya pernah bersua Los Boquerones -julukan Malaga- pada laga pra-musim. Saat itu Juve sukses mengalahkan dkk dengan skor 2-0, dan Matri ikut serta menyumbangkan gol.

Pada laga musim panas lalu saya sukses mencetak gol ke gawang Malaga, saya berharap bisa kembali bertemu mereka di pertandingan resmi (Liga Champions), ujar Matri pada Juventus Channel.

Bagaimanapun juga drawing sudah seperti lotere dan kami sadar apapun bisa terjadi. Hanya saja kembali bertemu Malaga akan sangat spesial bagi saya.[initial]

20 Desain Sepatu Bola Terbaik Sejauh Ini (jc/rdt)