Mane Berkoar Akan Cetak Lebih Banyak Gol Lagi Bagi Liverpool
Dimas Ardi Prasetya | 22 Mei 2018 21:51
Bola.net - - Penyerang asal Senegal Sadio Mane berkoar dirinya akan mencetak lebih banyak gol lagi bagi musim depan dibanding musim ini.
Mane sudah membela Liverpool sejak tahun 2016. Musim ini bisa dibilang musim terbaiknya di klub Merseyside itu.
Mane mampu mencetak 19 gol dan sembilan assist dari 43 penampilan di semua ajang kompetisi. Ia pun berperan membuat Liverpool sanggup finis di empat besar liga dan masuk final Liga Champions.
Prestasinya jelas lebih baik dari musim 2016-17. Saat itu ia hanya bisa mencetak 13 gol dan delapan assist dari 29 pertandingan di semua ajang kompetisi meski juga sama-sama membantu The Reds finis di posisi empat di pentas EPL.
Eks pemain Southampton ini mengaku senang musim ini bisa tampil lebih tajam dari musim sebelumnya. Akan tetapi ia mengaku ia bisa mencetak lebih banyak gol lagi kedepannya, dimulai dari pertandingan lawan Real Madrid pada 27 Mei mendatang.
“Saya pikir lebih banyak gol lagi akan tercipta! Tentu saja, saya senang, serunya pada situs resmi The Reds.
Terutama sebagai striker, Anda ingin mencetak gol di setiap pertandingan untuk membantu tim Anda, sambung Mane.
Sekarang kita memiliki satu pertandingan penting, jadi mengapa tidak mencoba melakukan yang terbaik, mencetak gol untuk tim dan memenangkan trofi juara?”
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Masih Ada Peluang Bagi Can Untuk Main di Final UCL
Liga Champions 21 Mei 2018, 23:30 -
Soal Trio Firmansah, Navas: Pertahanan Madrid Terbaik di Dunia
Liga Champions 21 Mei 2018, 21:33 -
Duel Liverpool vs Real Madrid Sulit Diprediksi Siapa Pemenangnya
Liga Champions 21 Mei 2018, 20:51 -
Souness: Ronaldo Jadi Ujian Terbesar Van Dijk
Liga Champions 21 Mei 2018, 16:18
LATEST UPDATE
-
Kontrak di Real Madrid Kian Menipis, Antonio Rudiger Cuek!
Liga Spanyol 21 Maret 2025, 01:47 -
Link Live Streaming Kroasia vs Prancis - Perempat Final UEFA Nations League
Piala Eropa 21 Maret 2025, 01:42 -
Link Live Streaming Denmark vs Portugal - Perempat Final UEFA Nations League
Piala Eropa 21 Maret 2025, 01:35 -
Link Live Streaming Italia vs Jerman - Perempat Final UEFA Nations League
Piala Eropa 21 Maret 2025, 01:25 -
Banding Ditolak, Laga Barcelona vs Osasuna Tetap Digelar Pekan Depan
Liga Spanyol 21 Maret 2025, 01:18 -
Diinginkan MU dan Liverpool, Juventus Bersedia Lepas Kenan Yildiz?
Liga Italia 21 Maret 2025, 01:01 -
Gak Jadi Beli, Real Betis Mau Pinjam Antony Lagi dari MU!
Liga Spanyol 21 Maret 2025, 00:52 -
Analisa Coach RD: Indonesia Kena Jebak Australia
Tim Nasional 21 Maret 2025, 00:41
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39 -
5 Target Alternatif untuk Man Utd Setelah Gagal Rekrut Geovany Quenda
Editorial 19 Maret 2025, 12:40