Mancini Intip Falcao, Atleti Siaga
Editor Bolanet | 8 Oktober 2012 22:00
Mancini terlihat duduk di tribun VIP Vicente Calderon saat menyaksikan Atleti mengalahkan dengan skor 2-1. sendiri tampil bagus dengan mencetak satu gol serta berperan besar dalam gol kedua Atleti.
Presiden Atleti Enrique Cerezo segera membantah rumor kepergian penyerang andalannya itu ke Etihad Stadium. Falcao masih merupakan bagian dari rencana besar Atleti untuk beberapa tahun ke depan.
Kami tahu Mancini datang untuk menyaksikan pertandingan, tapi kami tenang menghadapi isu transfer Falcao. Mungkin Mancini sedang ingin membeli rumah baru di Malaga, canda Cerezo.
Meski sempat disusupi canda, Cerezo serius soal masa depan falcao di Atleti. Cerezo mengatakan bahwa kombinasi yang ada di Atleti saat ini bisa membawa mereka meraih banyak hal besar. (foes/hsw)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Highlights EPL: Manchester City 3 - Sunderland 0
Open Play 7 Oktober 2012, 13:35 -
Clean Sheet Perdana City Puaskan Mancini
Liga Inggris 7 Oktober 2012, 03:30 -
'Aguero Mengubah Jalannya Pertandingan'
Liga Inggris 7 Oktober 2012, 03:30 -
Johnson: Pemain Muda Seharusnya Tidak ke City
Liga Inggris 6 Oktober 2012, 22:30 -
Review: Kolarov Gemilang, City Menang
Liga Inggris 6 Oktober 2012, 20:45
LATEST UPDATE
-
Depok, dari Sana Mengalir Darah Indonesia di Tubuh Miliano Jonathans
Tim Nasional 25 Maret 2025, 16:39 -
Bolivia vs Uruguay: Adu Strategi dan Ketahanan di Ketinggian El Alto
Amerika Latin 25 Maret 2025, 15:56 -
Pengakuan Patrick Kluivert Tentang Kabar Naturalisasi Miliano Jonathans
Tim Nasional 25 Maret 2025, 15:48 -
Cara Nonton Live Streaming Timnas China vs Timnas Australia dari HP
Piala Dunia 25 Maret 2025, 15:35 -
Barcelona Mencari Bek Kanan, Jeremie Frimpong jadi Pilihan?
Liga Spanyol 25 Maret 2025, 15:22
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Terbaik Dunia 2015 Versi Yaya Toure
Editorial 25 Maret 2025, 12:29 -
5 Pemain yang Bisa Jadi Penerus Ronaldo di Timnas Portugal
Editorial 25 Maret 2025, 11:53 -
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10