Mancini Ingin Jovetic Atau Falcao Gantikan Balotelli
Editor Bolanet | 4 Februari 2013 21:58
Secara personal, Mancini kehilangan seorang teman yang sama-sama berasal dari Italia. Secara taktis, Mancini kehilangan salah satu penyerang senior di skuad utama Manchester City.
Karenanya, Mancini berencana mendatangkan satu penyerang lagi pada bursa transfer mendatang. Penyerang yang akan diproyeksikan untuk mengganti tempat Balotelli itu adalah Radamel Falcao atau Stevan Jovetic.
Sangat sulit menemukan pengganti sepadan untuk Balotelli pada Januari. Kami sekarang tengah membuat rencana saja karena praktis kami tak bisa berbuat banyak sebelum Mei. Falcao sangat menarik tetapi Jovetic juga bisa menjadi penyerang hebat, ujar Mancini.
Satu nama lain yang kerap diisukan menjadi target City adalah penyerang Edinson Cavani. (tri/hsw)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Agen: Balotelli Tak Pernah Sebahagia Ini
Liga Champions 3 Februari 2013, 23:34 -
Johnson: City Tidak Akan Lemah Tanpa Balotelli
Liga Inggris 3 Februari 2013, 19:00 -
United Siapkan Bonus £250.000 Untuk RVP
Liga Inggris 3 Februari 2013, 17:30 -
Mancini Waspadai Permainan Liverpool
Liga Inggris 3 Februari 2013, 12:27 -
Data dan Fakta EPL Matchday 25: ManCity vs Liverpool
Liga Inggris 3 Februari 2013, 11:45
LATEST UPDATE
-
Hasil Inggris vs Latvia: Skor 3-0
Piala Eropa 25 Maret 2025, 06:21 -
Igor Tudor Pimpin Latihan Perdana Juventus Usai Gantikan Motta
Liga Italia 25 Maret 2025, 06:15 -
Latihan Terakhir Thiago Motta di Juventus Disebut Aneh
Liga Italia 25 Maret 2025, 06:06 -
Apa yang Akan Dilakukan Capello Jika Jadi Tudor di Juventus?
Liga Italia 25 Maret 2025, 05:59 -
Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Tim Nasional 25 Maret 2025, 05:54 -
Hasil dan Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Piala Dunia 25 Maret 2025, 05:52 -
Capello: Juventus Ambil Risiko Besar Pecat Motta
Liga Italia 25 Maret 2025, 05:45 -
Prediksi Korea Selatan vs Yordania 25 Maret 2025
Piala Dunia 25 Maret 2025, 05:45
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10 -
Ayah dan Anak yang Bermain untuk Klub yang Sama: Ada Pelatih Timnas Indonesia
Editorial 24 Maret 2025, 11:44 -
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23