Manchester United Tawar Fabregas 26 Juta Pound
Editor Bolanet | 15 Juli 2013 20:10
Sebelumnya David Moyes sudah menegaskan bahwa United masih akan bergerak secara diam-diam untuk membeli pemain baru. Moyes juga mengungkapkan bahwa dirinya mendapatkan dana belanja yang sangat besar.
Kabar terbaru, United kembali tertarik mendapatkan gelandang Barca lainnya, Cesc Fabregas. United bahkan disebut sudah melayangkan tawaran awal untuk mentan kapten itu.
Laporan The Daily Mail menyebutkan bahwa United telah melepas tawaran sebesar 26 juta pound untuk Fabregas. Hal ini diperkuat oleh cerita wartawan senior Spanyol yang dekat dengan Barca, Guillem Balague.
Jika cerita ini benar, maka dapat dipastikan United memang tengah memprioritaskan untuk membeli gelandang berkualitas. (tdm/hsw)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Perpanjangan Kontrak Rooney tak Masuk Agenda United
Liga Inggris 14 Juli 2013, 18:00 -
Zaha Tolak Kembali Ke Crystal Palace
Liga Inggris 14 Juli 2013, 17:00 -
Schurrle: Mourinho Adalah Pemimpin Alami
Liga Inggris 14 Juli 2013, 15:15 -
Tiba di Sydney, United Disambut Fans
Liga Inggris 14 Juli 2013, 14:00 -
Video: Karir Ferguson Dalam Game ala Super Mario
Open Play 14 Juli 2013, 11:45
LATEST UPDATE
-
Juventus Terancam Jual Pemain untuk Tutupi Biaya Pemecatan Motta
Liga Italia 26 Maret 2025, 07:43 -
Joey Pelupessy, 'Nomor 6' Pelindung Timnas Indonesia
Tim Nasional 26 Maret 2025, 06:49 -
Kapten Juventus di Era Tudor: Siapa yang Dipilih?
Liga Italia 26 Maret 2025, 06:26 -
Rizky Ridho dan 60 Sentuhan Bola pada Laga Lawan Bahrain
Tim Nasional 26 Maret 2025, 06:19 -
Kevin Diks dan 50,5 Persen Serangan Timnas Indonesia dari Sisi Kanan
Tim Nasional 26 Maret 2025, 06:13 -
Perpisahan Thiago Motta dengan Juventus yang Penuh Keheningan
Liga Italia 26 Maret 2025, 06:12 -
Paulo Dybala Jalani Operasi, Musimnya Berakhir Lebih Cepat
Liga Italia 26 Maret 2025, 05:51 -
Daftar Lengkap Negara Lolos Piala Dunia 2026
Tim Nasional 26 Maret 2025, 05:38
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Terbaik Dunia 2015 Versi Yaya Toure
Editorial 25 Maret 2025, 12:29 -
5 Pemain yang Bisa Jadi Penerus Ronaldo di Timnas Portugal
Editorial 25 Maret 2025, 11:53 -
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10