Manchester City Terus Goda Ancelotti
Editor Bolanet | 25 Maret 2015 04:48
- Manchester City dikabarkan terus menjalin komunikasi dengan pelatih Real Madrid Carlo Ancelotti. City ingin agar Ancelotti bersedia menggantikan Manuel Pellegrini mulai musim depan.
City nampaknya berusaha memanfaatkan situasi Ancelotti yang berada dalam tekanan di Real Madrid. Berbagai hasil buruk belakangan membuat Ancelotti dan pasukannya mendapat banyak kritikan dari fans.
Di sisi lain, Pellegrini juga sudah dianggap gagal musim ini. Setelah musim lalu berhaisl meraih double winner, musim ini City terancam tidak akan mendapat trofi sama sekali.
Sky Sport Italia mengabarkan bahwa City menginginkan Ancelotti terutama karena pengalamannya di pentas Eropa. City memang selalu gagal dalam usaha mereka meraih prestasi di Eropa meski sudah mengeluarkan banyak uang untuk membeli pemain berkualitas.
Ancelotti sudah memenangkan Liga Champions tiga kali sebagai pelatih. Dua kali ia mendapatkannya bersama AC Milan dan sekali bersama Real Madrid. [initial]
(foti/hsw)
City nampaknya berusaha memanfaatkan situasi Ancelotti yang berada dalam tekanan di Real Madrid. Berbagai hasil buruk belakangan membuat Ancelotti dan pasukannya mendapat banyak kritikan dari fans.
Di sisi lain, Pellegrini juga sudah dianggap gagal musim ini. Setelah musim lalu berhaisl meraih double winner, musim ini City terancam tidak akan mendapat trofi sama sekali.
Sky Sport Italia mengabarkan bahwa City menginginkan Ancelotti terutama karena pengalamannya di pentas Eropa. City memang selalu gagal dalam usaha mereka meraih prestasi di Eropa meski sudah mengeluarkan banyak uang untuk membeli pemain berkualitas.
Ancelotti sudah memenangkan Liga Champions tiga kali sebagai pelatih. Dua kali ia mendapatkannya bersama AC Milan dan sekali bersama Real Madrid. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Tumbang di Clasico, Benzema Tolak Lempar Handuk
Liga Spanyol 24 Maret 2015, 22:40 -
Liga Spanyol 24 Maret 2015, 22:15
-
Benzema: Madrid Sangat Merindukan Modric
Liga Spanyol 24 Maret 2015, 22:12 -
Diincar MU, Darmian Lebih Pilih Bayern
Liga Inggris 24 Maret 2015, 21:29 -
68,3% Fans Ingin Bale Keluar Dari Starting Eleven Madrid
Liga Spanyol 24 Maret 2015, 21:10
LATEST UPDATE
-
Timnas Bahrain Sudah Tiba di Jakarta, Siap Tempur Hadapi Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 06:27 -
Man of the Match Inggris vs Albania: Myles Lewis-Skelly
Piala Eropa 22 Maret 2025, 05:11 -
Hasil Inggris vs Albania: Skor 2-0
Piala Eropa 22 Maret 2025, 04:41
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39