Malaga Siapkan Banding Atas Sanksi UEFA
Editor Bolanet | 26 Desember 2012 04:35
Malaga sudah menunjukkan reaksi keras mereka setelah UEFA menjatuhkan larangan tampil di kompetisi Eropa selama satu musim. Pencekalan itu merupakan buntut dari keterlambatan Malaga dalam melunasi pembayaran kepada sejumlah pihak, termasuk biaya transfer dan gaji pemain.
Menurut AS, Malaga berniat membawa masalah ini ke pengadilan olahraga. Mereka ingin UEFA mencabut sanksinya.
Masih menurut AS, Malaga menganggap kelolosan ke Liga Champions 2013/14 sebagai salah satu cara untuk menjamin kesehatan finansial mereka.
Saat ini, kondisi keuangan Malaga memang sedang kacau menyusul keputusan sang owner Sheikh Abdullah Al-Thani yang menghentikan pendanaan klub sejak musim panas kemarin. (foes/gia)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Hubungan Casillas Dan Mourinho Kian Merenggang?
Liga Spanyol 25 Desember 2012, 10:50 -
Liga Spanyol 25 Desember 2012, 07:00
-
Xavi Ikut Kaget Casillas Dicadangkan
Liga Spanyol 25 Desember 2012, 01:00 -
Pepe: Ruang Ganti Madrid Dinaungi Mendung
Liga Spanyol 24 Desember 2012, 16:30 -
Mourinho: Saya Tidak Takut Dipecat!
Liga Spanyol 24 Desember 2012, 11:00
LATEST UPDATE
-
Istri Thiago Motta Angkat Bicara Usai Pemecatan Suaminya dari Juventus
Liga Italia 24 Maret 2025, 06:17 -
Inter Berharap Sejarah Terulang Setelah Juventus dan Milan Pecat Pelatih
Liga Italia 24 Maret 2025, 06:01 -
Rekor Buruk Thiago Motta Jadi Faktor Utama Pemecatan
Liga Italia 24 Maret 2025, 05:52 -
Hasil Spanyol vs Belanda: Skor 3-3 (Agg 5-5, 5-4 pen)
Piala Eropa 24 Maret 2025, 05:38 -
Hasil Portugal vs Denmark: Skor 5-2 (aet, 5-3 agg)
Piala Eropa 24 Maret 2025, 05:25 -
Kontrak Igor Tudor di Juventus Masih Penuh Misteri
Liga Italia 24 Maret 2025, 05:15 -
Sejarah Pelatih Juventus yang Dipecat di Tengah Musim Sebelum Thiago Motta
Liga Italia 24 Maret 2025, 05:04 -
Man of the Match Timnas Jerman vs Timnas Italia: Moise Kean
Piala Eropa 24 Maret 2025, 04:53
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39