Madrid vs Juve, Ancelotti Siap Jadikan Ramos Gelandang
Editor Bolanet | 13 Mei 2015 09:32
- Carlo Ancelotti mengaku ia siap menurunkan kembali Sergio Ramos sebagai gelandang, kala Real Madrid menghadapi di leg kedua semifinal Liga Champions di Santiago Bernabeu dini hari nanti.
Ramos sebelumnya mendapat peran serupa, kala Madrid menghadapi Si Nyonya Tua di Turin, dalam leg pertama pekan lalu. Sang bek mendapat kritik di laga tersebut, lantaran ia bermain buruk dan dianggap menjadi salah satu faktor yang membuat Madrid kalah 1-2.
Saya tidak mencoret sepenuhnya hal tersebut. Masih ada kemungkinan bagi saya untuk melakukan itu, jelas Ancelotti, ketika ditanya mengenai posisi Ramos, menurut laporan laman resmi klub.
Madrid baru saja bermain imbang 2-2 melawan Valencia di La Liga pekan lalu. [initial]
(rma/rer)
Ramos sebelumnya mendapat peran serupa, kala Madrid menghadapi Si Nyonya Tua di Turin, dalam leg pertama pekan lalu. Sang bek mendapat kritik di laga tersebut, lantaran ia bermain buruk dan dianggap menjadi salah satu faktor yang membuat Madrid kalah 1-2.
Saya tidak mencoret sepenuhnya hal tersebut. Masih ada kemungkinan bagi saya untuk melakukan itu, jelas Ancelotti, ketika ditanya mengenai posisi Ramos, menurut laporan laman resmi klub.
Madrid baru saja bermain imbang 2-2 melawan Valencia di La Liga pekan lalu. [initial]
Baca Juga:
- Madrid vs Juve, Ancelotti Minta Timnya Sabar
- Lawan Madrid, Ancelotti Yakin Juve Tak Ubah Identitas
- Ancelotti: Madrid Sedikit Lagi Catat Sejarah Liga Champions
- Guardiola: Barca Favorit di Final Liga Champions
- Gapai Final, Enrique Puji Trio Messi, Suarez, Neymar Setinggi Langit
- Enrique: Barca Terpisah 90 Menit dari Treble
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
James Rodriguez Nilai Juventus Akan Terapkan Strategi Bertahan
Liga Champions 12 Mei 2015, 23:40 -
Inilah Skuat Juventus Untuk Hadapi Real Madrid
Liga Champions 12 Mei 2015, 23:32 -
Zoff Yakin Juventus Bisa Melangkah ke Final Liga Champions
Liga Champions 12 Mei 2015, 23:04 -
Barzagli: Final Champions Bakal Fantastis Bagi Juventus
Liga Champions 12 Mei 2015, 23:00 -
Inilah Skuat Real Madrid Untuk Hadapi Juventus
Liga Champions 12 Mei 2015, 20:35
LATEST UPDATE
-
Indonesia vs Bahrain: Duel Sengit Perebutan Tiket Piala Dunia 2026
Tim Nasional 24 Maret 2025, 02:07 -
Palu Sudah Diketuk, Juventus Sahkan Pengangkatan Igor Tudor Usai Pecat Motta
Liga Italia 23 Maret 2025, 23:20
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39