Madrid, Roma Kini Lebih Solid dan Lebih Baik
Editor Bolanet | 6 Maret 2016 07:56
Spirit Roma sedang maksimal menyusul kemenangan telak 4-1 atas tim kuat , yang membuat mereka meraih tujuh kemenangan beruntun di Serie A. Menurut gelandang Roma Radja Nainggolan, timnya kini lebih solid dan pastinya lebih baik.
Kami berkembang jadi lebih baik dari satu laga ke laga lainnya, kata Nainggolan seperti dikutip Football Italia.
Kami mempelajari segalanya dan mendominasi Fiorentina. Kami sekarang lebih solid sebagai satu tim. Itu membuat kami lebih sulit dibobol dan bisa meng-cover area lebih luas di lapangan. Dengan cara begini, kami jadi lebih tidak mudah lelah.
Para pemain baru yang datang Januari kemarin sangat membantu kami. Pelatih Luciano Spalletti pun memoles lini pertahanan kami dan membuat kami lebih terorganisir dalam hal taktik. Itu semua positif bagi kami. Kami harus terus berkembang jadi lebih baik lagi, tegasnya.
Pada leg pertama di Olimpico, Roma kalah oleh gol-gol Cristiano Ronaldo dan Jese Rodriguez. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Highlights La Liga: Real Madrid 7-1 Celta Vigo
Open Play 5 Maret 2016, 23:53 -
Hasil Pertandingan Real Madrid vs Celta Vigo: Skor 7-1
Liga Spanyol 5 Maret 2016, 23:52 -
Real Madrid Kesengsem Dele Alli
Liga Spanyol 5 Maret 2016, 22:30 -
'Dilepas Setengah Harga Pun, Madrid Sulit Jual James'
Liga Spanyol 5 Maret 2016, 13:41 -
Zidane Anggap Arbeloa Sosok Penting di Madrid
Liga Spanyol 5 Maret 2016, 13:39
LATEST UPDATE
-
Perkiraan Susunan Pemain Juventus Andai Jadi Dilatih Roberto Mancini
Liga Italia 23 Maret 2025, 06:30 -
Marcus Rashford Harus Kembali ke Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 06:02 -
Phil Foden di Bawah Tekanan: Kesulitan di Klub, Main Buruk di Timnas Inggris
Piala Dunia 23 Maret 2025, 06:00 -
Sebut Inggris Bermain karena Takut Gagal, Thomas Tuchel Dituding Naif!
Piala Eropa 23 Maret 2025, 05:45 -
Franck Ribery Masih Merasa Ballon d'Or 2013 Miliknya
Liga Champions 23 Maret 2025, 05:32 -
Arsenal Bersiap Jual Tujuh Pemain untuk Perkuat Tim di Musim Depan
Liga Inggris 23 Maret 2025, 05:15 -
Cristiano Ronaldo Tak Masalah Rasmus Hojlund Tiru Selebrasinya
Piala Eropa 23 Maret 2025, 05:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39