Madrid Ingin Ada Perubahan Format Liga Champions
Editor Bolanet | 31 Mei 2016 23:56
Madrid sendiri baru saja memastikan meraih gelar juara Liga Champions 2015/16. Pada pertandingan final, Toni Kroos dan kolega mengalahkan Atletico Madrid lewat babak adu penalti. Ini merupakan gelar ke-11 untuk Madrid di ajang Liga Champions.
Saya percaya bahwa masa depan terbuka untuk segalanya, untuk kompetisi antar klub Eropa yang sesungguhnya, dan di sanalah kita akan berada, kata Perez kepada Marca.
Ini sangat sulit saat ini, tapi saya yakin itu akan terjadi di masa depan. Kami telah meminta UEFA mengubah format Liga Champions karena saya percaya bahwa versi saat ini sudah agak usang, imbuhnya.
Format Liga Champions yang dipakai saat ini sudah berlaku sejak musim 1992/1993. Kabarnya, saat ini UEFA sedang menggodok format baru akan diterapkan pada musim kompetisi 2017/18 yang akan datang. Akan terdapat perubahan besar dalam format tersebut dimana hanya akan ada 16 klub yang lolos ke fase grup. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Bantah Rumor Real Madrid, Dimitri Payet Setia di West Ham
Liga Inggris 30 Mei 2016, 23:00 -
Undecima Tuntas, Madrid Kini Mau Duodecima
Liga Champions 30 Mei 2016, 21:47 -
Perez: Undecima Hasil Filosofi Pantang Menyerah Madrid
Liga Champions 30 Mei 2016, 21:03 -
Ramos: Undecima Ini Untuk Kalian, Madridista!
Liga Champions 30 Mei 2016, 20:14 -
Meski Juara Liga Champions, Ramos Tetap Akui Kehebatan Atletico
Liga Champions 30 Mei 2016, 19:54
LATEST UPDATE
-
Dani Pedrosa Jagokan Marc Marquez Tembus 100 Kemenangan di MotoGP Tahun Ini Juga
Otomotif 21 Maret 2025, 17:32 -
Andai Rajin Latihan, Eden Hazard Bisa Sehebat Ronaldo atau Messi!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 16:30 -
Tekanan di Pundak Patrick Kluivert Saat Timnas Indonesia Jumpa Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 16:23 -
Prediksi Jerman vs Italia 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:59 -
Prediksi Portugal vs Denmark 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:58 -
Prediksi Prancis vs Kroasia 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:57 -
Prediksi Spanyol vs Belanda 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:56
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39