Kota Madrid Dominasi UEFA Team of The Week
Editor Bolanet | 11 April 2014 10:00
Menyusul kemenangan luar biasa Atletico atas di leg kedua perempat final, UEFA memasukkan nama - pencetak gol tunggal kemenangan Los Rojiblancos, David Villa, dan Filipe Luis ke dalam daftar tim terbaik.
Sementara dari Real Madrid, Iker Casillas dipilih menjadi penjaga gawang tertangguh selama fase leg kedua perempat final. Penampilan kiper Los Merengues tersebut dianggap mengkilap, meski timnya kalah 0-2 ketika bermain di markas Borussia Dortmund.
Uniknya, tim asuhan Jurgen Klopp menyumbang tiga nama dalam Team of The Week meski mereka tak lolos ke semifinal. Prestasi serupa tak mampu diikuti oleh Barcelona dan PSG, yang juga urung maju ke empat besar.
Berikut daftar lengkap Team of The Week versi UEFA:
Iker Casillas (Real Madrid); Philip Lahm (Bayern), Gary Cahill (Chelsea), Mats Hummels (Borussia Dortmund), Filipe Luis (Atletico Madrid); Koke (Atletico Madrid), Oliver Kirch (B. Dortmund), Andre Schurrle (Chelsea); Arjen Robben (Bayern), David Villa (Atletico Madrid) and Marco Reus (Dortmund). [initial]
(uefa/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Carlos Ingin Madrid Bertemu Chelsea
Liga Champions 10 April 2014, 23:05 -
Ronaldo Ternyata Cedera Lebih Serius
Liga Spanyol 10 April 2014, 20:53 -
'Madrid Menunggu Terlalu Lama Untuk La Decima'
Liga Champions 10 April 2014, 20:30 -
Simeone Siap Hadapi Madrid di Semifinal UCL
Liga Champions 10 April 2014, 19:55 -
Roberto Carlos Minta Madrid Sabar Tangani Cedera Ronaldo
Liga Spanyol 10 April 2014, 19:18
LATEST UPDATE
-
Jomplangnya Perbandingan Nilai Pasar Skuad Timnas Indonesia dan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 16:05 -
Hasil dan Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Piala Dunia 22 Maret 2025, 15:10 -
Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 15:05 -
Timnas Argentina Mulai Terbiasa Bermain Tanpa Lionel Messi
Piala Dunia 22 Maret 2025, 14:48 -
Puja dan Puji untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 14:14 -
Kesan Pertama Laga Timnas Inggris Bersama Thomas Tuchel, Apa yang Baru?
Piala Dunia 22 Maret 2025, 13:45
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39