Lolos, United Bersanding Bayern dan Barca
Editor Bolanet | 20 Maret 2014 11:40
Trigol Robin Van Persie pada leg kedua 16 besar di Liga Champions memberi keajaiban untuk Setan Merah yang kalah 0-2 di pertemuan pertama. Anak asuh David Moyes pun melenggang dramatis dengan skor agregat 3-2.
Dari data statistik, United kini tercatat sudah 13 kali masuk perempat final era Liga Champions - pencapaian yang belum mampu disamai tim lain selain raksasa Bundesliga, Bayern Munich.
Selain itu, sukses United membalikkan ketinggalan 0-2 di leg pertama dan melesat ke babak berikutnya, menjadikan mereka tim kedua setelah yang mencatat keajaiban serupa musim lalu (saat mendepak AC Milan).
Apakah ini sinyal kebangkitan United di Eropa? Sejauh mana pasukan Moyes bakal melangkah musim ini? Share berita dengan benar pada rekan dan kolega, sembari sisipkan komentar cerdas Anda. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ronaldo: Madrid Siap Hadapi Barcelona
Liga Champions 19 Maret 2014, 21:59 -
Ronaldo Tegaskan Ambisi Treble Winners Madrid
Liga Champions 19 Maret 2014, 20:34 -
Bale Akui Madrid Tak Lakukan Persiapan Khusus Jelang Clasico
Liga Spanyol 19 Maret 2014, 20:15 -
Valdes Disebut Semakin Dekat Gabung Man City
Liga Inggris 19 Maret 2014, 20:00 -
Pedro Sebut Madrid Favorit, Tapi Belum Tentu Menang
Liga Spanyol 19 Maret 2014, 18:34
LATEST UPDATE
-
Italia Ukir Rekor Buruk Usai Kalah dari Jerman
Piala Eropa 21 Maret 2025, 06:22 -
Italia Kesulitan Hadapi Bola Udara Jerman
Piala Eropa 21 Maret 2025, 06:04 -
Man of the Match Italia vs Jerman: Joshua Kimmich
Piala Eropa 21 Maret 2025, 06:01 -
Man of the Match Belanda vs Spanyol: Jeremie Frimpong
Piala Eropa 21 Maret 2025, 05:55 -
Calafiori Cedera, Italia dan Arsenal Dibayangi Kekhawatiran
Piala Eropa 21 Maret 2025, 05:52 -
Man of the Match Denmark vs Portugal: Diogo Costa
Piala Eropa 21 Maret 2025, 05:41 -
Man of the Match Kroasia vs Prancis: Ivan Perisic
Piala Eropa 21 Maret 2025, 05:32 -
Link Live Streaming Peru vs Bolivia - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 21 Maret 2025, 05:30
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39 -
5 Target Alternatif untuk Man Utd Setelah Gagal Rekrut Geovany Quenda
Editorial 19 Maret 2025, 12:40