Liverpool vs AC Milan, Olivier Giroud Comeback?
Serafin Unus Pasi | 14 September 2021 16:20
Bola.net - Sebuah kabar baik datang bagi AC Milan jelang laga melawan Liverpool. Rossonerri dilaporkan sudah bisa diperkuat oleh Olivier Giroud di laga ini.
Pada tengah pekan ini, AC Milan akan kembali berlaga di Liga Champions. Rossonerri akan berhadapan dengan salah satu tim kuat, Liverpool di pekan pertama ini.
Mengingat Liverpool adalah salah satu tim unggulan, AC Milan harus menurunkan skuat terbaik mereka. Rossonerri harus tampil all out sejak awal laga agar bisa mencuri kemenangan di Anfield.
DIlansir Sportsmole, AC Milan akan mendapatkan tambahan tenaga jelang laga ini. Olivier Giroud dilaporkan sudah bisa bermain di laga ini.
Simak situasi Giroud selengkapnya di bawah ini.
Sudah Negatif
Giroud sebelumnya diragukan bisa tampil karena positif mengidap COVID-19.
Ia harus menjalani isolasi mandiri sejak pekan lalu. Sehingga ia absen melawan Lazio di akhir pekan kemarin.
Namun hasil PCR terakhir Giroud menunjukkan sang striker sudah negatif. Jadi ia bisa bermain di laga ini.
Tambahan Krusial
Kembalinya Giroud akan menjadi tambahan yang krusial bagi AC Milan.
Karena stok penyerang AC Milan saat ini sangat terbatas. Jadi kembalinya Giroud bisa menjadi tambahan opsi bagi Stefano Pioli.
Giroud yang musim lalu memenangkan trofi UCL bersama Chelsea juga diharapkan bisa membantu Rossonerri di laga ini.
Lama Absen
AC Milan sendiri sudah lama sekali tidak bermain di Liga Champions.
Mereka terakhir kali bermain di kompetisi itu pada usim 2013/14 yang lalu.
(Sportsmole)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Andriy Shevchenko: Liverpool Tak Beruntung Ketemu AC Milan
Liga Champions 13 September 2021, 23:42 -
Tetap Pede! Tanpa Messi, Busquets Pede Barcelona Bisa Juara Liga Champions
Liga Champions 13 September 2021, 22:59 -
5 Pemain yang Diprediksi Bakal Bersinar di Liga Champions 2021/2022
Liga Champions 13 September 2021, 22:39 -
5 Fakta Menarik Matchday Pertama Fase Grup Liga Champions 2021/2022
Liga Champions 13 September 2021, 22:14 -
Jamu Manchester United, Young Boys Ogah Parkir Bus
Liga Champions 13 September 2021, 22:08
LATEST UPDATE
-
Dani Pedrosa Jagokan Marc Marquez Tembus 100 Kemenangan di MotoGP Tahun Ini Juga
Otomotif 21 Maret 2025, 17:32 -
Andai Rajin Latihan, Eden Hazard Bisa Sehebat Ronaldo atau Messi!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 16:30 -
Tekanan di Pundak Patrick Kluivert Saat Timnas Indonesia Jumpa Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 16:23 -
Prediksi Jerman vs Italia 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:59 -
Prediksi Portugal vs Denmark 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:58 -
Prediksi Prancis vs Kroasia 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:57 -
Prediksi Spanyol vs Belanda 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:56
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39