Liverpool Tak Bersiap Untuk Adu Penalti Lawan Hoffenheim
Afdholud Dzikry | 23 Agustus 2017 14:00
Bola.net - - Pelatih Liverpool, Jurgen Klopp mengatakan bahwa dia dan timnya tak mempersiapkan sesi latihan khusus untuk mengantisipasi adu penalti saat melawan Hoffenheim.
Kemenangan 2-1 di leg pertama di Jerman memang menjadi keuntungan bagi Roberto Firmino dkk jelang leg kedua di Anfield, Kamis (24/8) dini hari nanti. Namun itu bukan jaminan bahwa The Reds akan keluar sebagai pemenang.
Sadar bahwa timnya bisa menghadapi Hoffenheim yang kuat dengan segala kemungkinan yang masih bisa terjadi, termasuk bila pertandingan harus ditentukan lewat adu penalti, Klopp mengaku timnya tak berlatih penalti di sesi latihan tim.
Saya tak membuat para pemain berlatih penalti. Saya membiarkan mereka menendang penalti bila mereka senang melakukannya setelah berlatih. Mereka suka melakukan itu, ujarnya.
Ada kemungkinan untuk adu penalti. Tapi saya pikir semua orang tahu bahwa adu penalti bukanlah skenario yang tepat, namun bila memang harus dilakukan adu penalti, kami akan mencobanya karena lolos ke babak selanjutnya adalah tujuan utama kami, tandasnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Tim Terbaik Liverpool Untuk Hadapi Hoffenheim
Liga Champions 22 Agustus 2017, 12:45 -
Koulibaly: Balotelli Pemain Hebat
Liga Champions 22 Agustus 2017, 12:22 -
Sarri Kagumi Kualitas Jean Seri
Liga Champions 22 Agustus 2017, 12:07 -
Napoli Wajib Lupakan Kemenangan Leg Pertama
Liga Champions 22 Agustus 2017, 11:49 -
Sarri Waspadai Ancaman Balotelli dan Sneijder
Liga Champions 22 Agustus 2017, 11:38
LATEST UPDATE
-
Reaksi Bijak Marselino Ferdinan Usai Timnas Indonesia Dipermak Australia 1-5
Tim Nasional 21 Maret 2025, 07:18 -
Vinicius, Raphinha, Rodrygo: Perburuan Bintang Baru Brasil Pasca Neymar
Amerika Latin 21 Maret 2025, 06:34 -
Italia Ukir Rekor Buruk Usai Kalah dari Jerman
Piala Eropa 21 Maret 2025, 06:22 -
Italia Kesulitan Hadapi Bola Udara Jerman
Piala Eropa 21 Maret 2025, 06:04 -
Man of the Match Italia vs Jerman: Joshua Kimmich
Piala Eropa 21 Maret 2025, 06:01 -
Man of the Match Belanda vs Spanyol: Jeremie Frimpong
Piala Eropa 21 Maret 2025, 05:55 -
Calafiori Cedera, Italia dan Arsenal Dibayangi Kekhawatiran
Piala Eropa 21 Maret 2025, 05:52
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39 -
5 Target Alternatif untuk Man Utd Setelah Gagal Rekrut Geovany Quenda
Editorial 19 Maret 2025, 12:40