Link Live Streaming AC Milan vs Atletico Madrid di Vidio
Asad Arifin | 28 September 2021 23:55
Bola.net - Link live streaming Liga Champions AC Milan vs Atletico Madrid di Vidio hari ini. Laga AC Milan vs Atletico Madrid akan digelar pada hari Rabu (29/9/2021) dini hari WIB.
Kedua kesebelasan memulai Liga Champions musim ini dengan hasil yang kontras. Milan menelan kekalahan 2-3 saat berkunjung ke markas Liverpool.
Adapun Atletico masih lebih beruntung. Pasukan Diego Simeone bermain imbang tanpa gol saat menerima kunjungan Porto.
Milan datang ke pertandingan ini setelah menang 2-1 atas Spezia. Ini merupakan kemenangan kedua mereka secara beruntun dalam ajang Serie A.
Jadwal dan Link Streaming
AC Milan vs Atletico Madrid
Rabu, 29 September 2021
Pukul: 02.00 WIB
Live streaming di Vidio [Klik tautan ini]
Perkiraan Susunan Pemain
Milan (4-2-3-1): Maignan; Hernandez, Tomori, Kjaer, Calabria; Kessie, Bennacer; Rebic, Diaz, Saelemaekers; Giroud.
Pelatih: Stefano Pioli
Atletico (3-5-2): Oblak; Hermoso, Felipe, Gimenez; Carrasco, Paul, Koke, Llorente, Trippier; Felix, Suarez.
Pelatih: Diego Simeone
Baca Ini Juga ya Bolaneters:
- Akhirnya! Gianluigi Donnarumma Akan Jalani Debut Liga Champions di Laga PSG vs Man City
- AC Milan vs Atletico Madrid, Brahim Diaz: San Siro Rumah Kami, Bung!
- Battle of WAGs Liga Champions: PSG vs Manchester City
- Prediksi Benfica vs Barcelona 30 September 2021
- Liverpool Pesta 9 Gol dalam 2 Lawatan Terakhir ke Porto, Jurgen Klopp: Tak Ada Artinya!
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Real Madrid vs Sheriff, Toni Kroos Comeback?
Liga Champions 27 September 2021, 20:03 -
Alamak! Juventus Krisis Striker Jelang Hadapi Chelsea
Liga Champions 27 September 2021, 16:50 -
Manchester City vs PSG, Lionel Messi Berpotensi Comeback
Liga Champions 27 September 2021, 16:40 -
10 Pemain yang Pernah Membela AC Milan dan Atletico Madrid, Termasuk Fernando Torres
Editorial 27 September 2021, 15:22
LATEST UPDATE
-
RESMI! Daftar 4 Negara yang Sudah Lolos Piala Dunia 2026
Piala Dunia 20 Maret 2025, 19:54 -
Timnas Indonesia Dibantai Australia, Maarten Paes Ukir Catatan Buruk
Tim Nasional 20 Maret 2025, 19:51 -
Kalahkan Bahrain, Jepang jadi Negara Pertama yang Lolos Piala Dunia 2026
Piala Dunia 20 Maret 2025, 19:41 -
Rapor Pemain Debutan saat Timnas Indonesia Dibantai Australia
Tim Nasional 20 Maret 2025, 19:19
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39 -
5 Target Alternatif untuk Man Utd Setelah Gagal Rekrut Geovany Quenda
Editorial 19 Maret 2025, 12:40