Liga Champions, Roma Perlu Berkaca Pada Juventus
Gia Yuda Pradana | 10 Maret 2018 20:52
Bola.net - - AS Roma akan menjamu Shakhtar Donetsk di leg kedua babak 16 besar Liga Champions tengah pekan ini. Bek Roma Kostas Manolas berharap timnya bisa berkaca pada kesuksesan Juventus menyingkirkan .
Pada leg pertama, Roma kalah 1-2.
Juventus baru saja keluar dari lubang jarum. Setelah ditahan imbang 2-2 di Turin, Juventus mengalahkan Tottenham 2-1 di Wembley dan lolos ke perempat final.
Kami butuh dukungan para tifosi, karena mereka sangat fundamental. Kami mempersiapkan diri sebaik mungkin selama tiga hari ke depan demi mencapai target lolos ke perempat final Liga Champions, kata Manolas seperti dikutip Football Italia.
Kami layak lolos.
Kami butuh ketenangan, kecerdasan, pengalaman, dan keseimbangan. Dari laga Juve melawan Tottenham, kami melihat kalau elemen-elemen tersebut sangat dibutuhkan.
Tanpa itu, kita takkan bisa maju.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Diintip Juventus, Arsenal Pasang Banderol Selangit Untuk Bellerin
Liga Inggris 9 Maret 2018, 22:10 -
Acuhkan MU, Dybala Segera Ikat Janji Suci di Juventus
Liga Inggris 9 Maret 2018, 20:30 -
Higuain: Kritikan Pedas Masuk Telinga Kanan, Keluar Telinga Kiri
Liga Champions 9 Maret 2018, 19:50 -
Juventus Kubur Mimpi Arsenal dan PSG Untuk Pemain Ini
Liga Inggris 9 Maret 2018, 19:50 -
Arsenal Ikut-Ikutan Minati Striker Atalanta Ini
Liga Inggris 9 Maret 2018, 17:50
LATEST UPDATE
-
Profil dan Biodata Septian Bagaskara: Dari Kediri untuk Timnas Indonesia
Tim Nasional 20 Maret 2025, 10:21 -
Sederet Data Fakta Jelang Australia vs Timnas Indonesia
Tim Nasional 20 Maret 2025, 09:46 -
Calafiori Wujudkan Mimpi Main di Liga Champions Bersama Arsenal
Liga Inggris 20 Maret 2025, 09:45 -
Eliano Reijnders: Si Mungil di Timnas Indonesia, Siap Hadapi Australia?
Tim Nasional 20 Maret 2025, 09:45
LATEST EDITORIAL
-
5 Target Alternatif untuk Man Utd Setelah Gagal Rekrut Geovany Quenda
Editorial 19 Maret 2025, 12:40 -
6 Calon Pengganti Thiago Motta di Juventus
Editorial 19 Maret 2025, 11:59 -
Slot & Arteta Berikutnya? 4 Manajer yang Pernah Finis di Atas Pep Guardiola
Editorial 18 Maret 2025, 16:58 -
Deretan Puasa Gelar Terlama di Inggris dan Momen Berakhirnya
Editorial 18 Maret 2025, 15:56