Liga Champions di Camp Nou, Neymar Ampuh
Editor Bolanet | 7 Mei 2015 11:33
Dari 11 gol itu, 4 dicetak Neymar pada musim 2013/14 dan 7 disarangkannya di musim 2014/15. Dari 11 gol tersebut, 9 dia lesakkan ketika Barcelona main di kandang sendiri, Camp Nou.
Neymar begitu ampuh setiap kali bermain di Camp Nou. Sebagian besar golnya di arena Liga Champions lahir di tempat ini.
Gol-gol Neymar di Liga Champions:
2013/14 Barcelona 4-0 Celtic (3)
2013/14 Barcelona 1-1 Atletico Madrid (1)
2014/15 PSG 3-2 Barcelona (1)
2014/15 Barcelona 3-1 Ajax (1)
2014/15 Barcelona 3-1 PSG (1)
2014/15 PSG 1-3 Barcelona (1)
2014/15 Barcelona 2-0 PSG (2)
2014/15 Barcelona 3-0 Bayern Munich (1).
Melawan Bayern, Neymar mencetak gol penutup di masa injury time. Gol itu melengkapi dua gol yang dicetak Lionel Messi pada menit 77 serta 80 guna memastikan Barcelona menang 3-0 atas The Bavarians. Barcelona pun mengantongi keunggulan besar untuk melakoni leg kedua di Allianz Arena pekan depan. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Xavi Putuskan Masa Depannya Dalam Waktu Dekat
Liga Spanyol 6 Mei 2015, 23:44 -
Thiago Beber Alasan Pilih Bayern Ketimbang MU
Liga Inggris 6 Mei 2015, 23:20 -
Eks Madrid: Barcelona Sudah Hampir Sekuat Era Guardiola
Liga Spanyol 6 Mei 2015, 21:04 -
Lawan Barcelona, Guardiola Seperti Melawan Anak Sendiri
Liga Champions 6 Mei 2015, 20:37 -
Eks Kiper Madrid: Guardiola Tidak Akan Dimusuhi Publik Spanyol
Liga Champions 6 Mei 2015, 20:19
LATEST UPDATE
-
Optimisme Timnas Bahrain Curi Poin di Jakarta
Tim Nasional 22 Maret 2025, 11:46 -
Krisis Bek Melanda Bahrain Jelang Lawan Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 11:15
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39