Lewandowski ke Barcelona? Tak Takut Trauma Ketemu Villarreal di La Liga?

Gia Yuda Pradana | 13 April 2022 14:14
Lewandowski ke Barcelona? Tak Takut Trauma Ketemu Villarreal di La Liga?
Robert Lewandowski (kanan) di laga Bayern Munchen vs Villarreal, Liga Champions 2021/22 (c) AP Photo

Bola.net - Langkah Robert Lewandowski bersama Bayern Munchen di Liga Champions musim ini terhenti di perempat final. Mereka dikandaskan klub Spanyol, Villarreal.

Bayern kalah agregat 1-2. Takluk 0-1 di Spanyol pada leg pertama, Bayern kemudian cuma bisa imbang 1-1 pada leg kedua di Allianz Arena.

Advertisement

Lewandowski, yang sejak beberapa tahun terakhir sudah sangat identik dengan Bayern, belakangan ini dikaitkan dengan klub Spanyol, Barcelona. Tak sedikit spekulasi yang menyebutkan kalau striker Polandia itu akan hengkang dari Bayern. Barcelona kabarnya serius ingin memboyongnya.

Seiring tersingkirnya Bayern oleh Villarreal, sejumlah celetukan muncul di media sosial. Ada yang bilang, Lewandowski pindah saja ke Barcelona, terus nanti balas dendam pada Villarreal. Namun, ada pula yang 'cemas', takutnya nanti dia malah trauma ketemu Villarreal di La Liga.

Berikut beberapa cuitan yang bisa kita temukan.

4 dari 15 halaman

Musim terakhir Lewandowski di Bayern?

5 dari 15 halaman

Musim depan ke Barcelona?

6 dari 15 halaman

Ke Barca aja biar bisa balas dendam sama Villarreal

7 dari 15 halaman

Gas dah

8 dari 15 halaman

Ntar reunian sama Aubameyang

9 dari 15 halaman

Etapi takutnya malah trauma takut ketemu lagi sama Villarreal

10 dari 15 halaman

Bayangin, pindah Barca musim depan, laga pertama langsung lawan Villarreal

11 dari 15 halaman

Eits, gak usah takut, ini Barca yang ada Xavi-nya loh

12 dari 15 halaman

Tapi Bayern kabarnya belum mau ngelepas

13 dari 15 halaman

Belok ke Milan?

14 dari 15 halaman

Ke RANS aja, main di Indonesia