Legenda Argentina Ini Kecam Provokasi Skuat Chelsea Pada Wasit

Editor Bolanet | 12 Maret 2015 06:01
Legenda Argentina Ini Kecam Provokasi Skuat Chelsea Pada Wasit
Para pemain Chelsea mengerubungi wasit Bjorn Kuipers. (c) AFP
- Legenda , Osvaldo Ardiles, mengkritik reaksi para pemain yang memprovokasi wasit Bjorn Kuipers agar menghukum Zlatan Ibrahimovic dengan memberikannya kartu merah.

menjamu di laga leg kedua babak 16 besar Liga Champions di Stamford Bridge, Kamis (12/03). Laga itu memunculkan kontroversi di babak pertama, tepatnya pada menit ke-30.

Wasit mengusir Ibrahimovic usai striker asal Swedia itu berebut bola dengan . Namun, sesaat sebelum wasit mengusir pemain 33 tahun itu, para pemain Chelsea nampak langsung berlari dan berdiri mengelilingi Kuipers dan melancarkan protes keras atas duel tersebut.

Hal itulah yang kemudian mendapatkan kritikan dari Ardiles.


Sportifitas pemain-pemain Chelsea sangat memalukan dalam kasus kartu merah Ibrahimovic. Saya tak tahu mengapa sekumpulan pemain hebat melakukan hal seperti itu, kicaunya. [initial]

 (twit/dim)