Lawan Tottenham, Juventus Hanya Underdog
Richard Andreas | 6 Maret 2018 10:00
Bola.net - - Bek Juventus, Daniele Rugani, menerima anggapan bahwa timnya adalah underdog saat melawat ke kandang Tottenham Hotspur pada leg ke dua babak 16 besar Liga Champions, Kamis (8/3) dini hari WIB.
Hal ini menyusul performa Tottenham saat menahan imbang Juventus 2-2 di Turin, yang menguntungkan tim asuhan Mauricio Pochettino tersebut karena sudah mengantongi dua gol tandang.
Rugani pun meyakini pada pertandingan krusial seperti laga tersebut, kemenangan akan ditentukan oleh detail terkecil.
Pada Rabu (Kamis dini hari WIB, red), detail-detail kecil akan sangat fundamental, ungkapnya dikutip dari tribalfootball.
Saya kira pertandingan tersebut akan lebih terbuka daripada saat kami melawan Lazio, yang bertahan sangat dalam dengan seluruh pemainnya.
Secara teori, tim-tim Inggris cenderung berperilaku berbeda. Kami memulai laga dengan hasil 2-2 di kandang dan kami harus memberikan 100 persen, karena untuk menang kami harus bermain luar biasa, sambung dia.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Lawan Juventus, Bos Tottenham: Santai Saja
Liga Champions 5 Maret 2018, 17:00 -
Juve Incar Balotelli? Begini Jawaban Marotta
Liga Italia 5 Maret 2018, 05:18 -
Barzagli Anggap Liga Champions Kedepankan Faktor Teknis
Liga Champions 5 Maret 2018, 04:33 -
Jika Duel Lawan Lazio Imbang, Dybala Tak Akan Mengeluh
Liga Italia 4 Maret 2018, 15:37 -
Gol Pemompa Semangat Untuk Dybala
Liga Italia 4 Maret 2018, 15:17
LATEST UPDATE
-
Optimisme Timnas Bahrain Curi Poin di Jakarta
Tim Nasional 22 Maret 2025, 11:46 -
Krisis Bek Melanda Bahrain Jelang Lawan Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 11:15 -
Hasil Lengkap dan Klasemen Pembalap Formula 1 2025
Otomotif 22 Maret 2025, 10:51 -
Update Klasemen Pembalap Formula 1 2025
Otomotif 22 Maret 2025, 10:49
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39