Lawan Celtic, Allegri Berusaha Tetap Tenang
Editor Bolanet | 26 November 2013 08:34
Ini adalah laga yang penting, meski jika kami menang pun masih belum tentu cukup untuk membawa tim lolos. Celtic amat kuat dan bermain agresif, jadi kami harus menekankan keunggulan teknik dan taktik. Ini akan jadi sulit, jelas Allegri di konferensi pers sebelum laga.
Celtic hanya kalah dua kali dari 11 pertandingan terakhir mereka di Liga Champions. Namun seandainya kami kalah pun, kami masih bisa lolos tergantung pada hasil dari laga yang lain, tutupnya.
Allegri sendiri menolak untuk mundur dari jabatannya, meski pekan lalu Milan gagal ia bawa menang atas . Kedua tim hanya bermain imbang 1-1 di San Siro, meski tuan rumah unggul terlebih dahulu melalui . [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Skuat AC Milan Untuk Hadapi Celtic
Liga Champions 25 November 2013, 23:08 -
Skuat Chelsea Untuk Hadapi Basel
Liga Champions 25 November 2013, 22:25 -
Preview: Basel vs Chelsea, Misi Ganda Si Biru
Liga Champions 25 November 2013, 17:06 -
Preview: Celtic vs Milan, Laga Alot Menuju Knock-Out
Liga Champions 25 November 2013, 16:30 -
Preview: Dortmund vs Napoli, Incar Satu Poin
Liga Champions 25 November 2013, 15:52
LATEST UPDATE
-
Bintang Muda RB Leipzig Ini Masuk Daftar Belanja Manchester United
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:58 -
Syukurlah Fans MU! Cedera Ayden Heaven Tidak Parah dan Segera Latihan Lagi!
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:50 -
Jomplangnya Perbandingan Nilai Pasar Skuad Timnas Indonesia dan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 16:05 -
Hasil dan Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Piala Dunia 22 Maret 2025, 15:10 -
Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 15:05 -
Timnas Argentina Mulai Terbiasa Bermain Tanpa Lionel Messi
Piala Dunia 22 Maret 2025, 14:48
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39