Lahm: Pertahanan Madrid Mustahil Ditembus
Editor Bolanet | 24 April 2014 05:09
Dalam laga yang digelar di Santiago Bernabeu itu, Bayern takluk oleh gol tunggal Karim Benzema pada menit ke-19. Bayern sebenarnya lebih banyak menguasai pertandingan tetapi mereka kurang efektif dalam menyelesaikan berbagai peluang yang mereka kreasikan.
Lahm tidak membantah bahwa ia cukup kecewa dengan kekalahan itu. Namun ia mengatakan bahwa pertahanan Madrid dalam pertandingan tadi memang sulit sekali ditembus.
Saya optimis semuanya akan mungkin bagi kami ketika bermain di Allianz Arena nanti tentu saja kami harusnya bisa tampil lebih baik lagi, tetapi memang mustahil melewati pertahanan Madrid. Saya rasa kami bertahan dengan baik tetapi kami tak bisa menghentikan Madrid selama 90 menit. Madrid memang punya para pemain kelas dunia, terangnya seperti dilansir Football Espana.
Bayern masih harus menghadapi Werder Bremen dalam ajang Bundesliga akhir pekan ini sebelum bertemu Madrid tengah pekan depan. (foes/hsw)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kalahkan Real Madrid, Barcelona Dapatkan Wonderkid Hungaria
Liga Spanyol 23 April 2014, 21:31 -
Kagumi BBC Milik Madrid, Lizarazu Tetap Jagokan Bayern
Liga Champions 23 April 2014, 19:09 -
Ancelotti Punya Rekor Tak Terkalahkan Lawan Bayern
Liga Champions 23 April 2014, 16:49 -
Moratti Gali Memori Kejayaan Inter Era Mourinho
Liga Italia 23 April 2014, 16:34 -
'Casillas Akan Ada di Madrid Musim Depan'
Liga Spanyol 23 April 2014, 16:19
LATEST UPDATE
-
Depok, dari Sana Mengalir Darah Indonesia di Tubuh Miliano Jonathans
Tim Nasional 25 Maret 2025, 16:39 -
Bolivia vs Uruguay: Adu Strategi dan Ketahanan di Ketinggian El Alto
Amerika Latin 25 Maret 2025, 15:56 -
Pengakuan Patrick Kluivert Tentang Kabar Naturalisasi Miliano Jonathans
Tim Nasional 25 Maret 2025, 15:48 -
Cara Nonton Live Streaming Timnas China vs Timnas Australia dari HP
Piala Dunia 25 Maret 2025, 15:35 -
Barcelona Mencari Bek Kanan, Jeremie Frimpong jadi Pilihan?
Liga Spanyol 25 Maret 2025, 15:22
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Terbaik Dunia 2015 Versi Yaya Toure
Editorial 25 Maret 2025, 12:29 -
5 Pemain yang Bisa Jadi Penerus Ronaldo di Timnas Portugal
Editorial 25 Maret 2025, 11:53 -
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10