Kroos: PSG Bukan Hanya Tentang Penyerang
Asad Arifin | 13 Februari 2018 18:03
Bola.net - - Toni Kroos mengingatkan rekan-rekannya di Real Madrid bahwa berbicara tentang PSG bukan hanya soal lini depannya saja. Tapi, PSG punya kekuatan yang bagus di semua lini permainan. Termasuk penjaga gawang.
PSG selama ini memang dikenal dengan tim dengan lini depan yang menakutkan. Ada Edinson Cavani yang berstatus sebagai top skor sepanjang masa klub. PSG juga punya pemain paling mahal di dunia dengan harga 222 juta euro, Neymar.
Selain itu, Les Parissien juga masih punya Kylian Mbappe, Angel Di Maria dan Julain Draxler.
PSG adalah tim yang kompleks, mereka sangat bagus tapi bukan hanya di lini serang. Tentu saja, mereka bagus di lini itu dan pemain cepat. Mereka mencetak banyak gol tapi kami harus fokus pada permainan sendiri, buka Kroos.
Kami akan menghadapi salah satu kiper terbaik, empat pemain belakang terbaik dan tentu saja tiga gelandang terbaik, sambung eks Bayern Munchen.
Meski menilai PSG punya skuat yang bagus, Kroos tidak berarti rendah diri. Pemain asal Jerman tersebut juga meyakini jika skuat yang dimiliki oleh Madrid tidak kalah bagus jika dibanding dengan PSG. Karena itu, Madrid harus lebih percaya diri.
Ini tentang percaya pada diri kita sendiri dengan apa yang akan kita lakukan. Itu akan menjadi aspek yang paling penting, tutup pemain asal Jerman ini.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Cavani Pendam Impian Bobol Gawang Madrid di Bernabeu
Liga Champions 12 Februari 2018, 20:09 -
Komentar Zidane Ihwal Penampilan Apik PSG Musim Ini
Liga Champions 12 Februari 2018, 19:04 -
Beginilah Ancaman Di Maria Pada Real Madrid
Liga Champions 12 Februari 2018, 18:32 -
Cavani Pastikan PSG Sudah Move On dari Tragedi Camp Nou
Liga Champions 12 Februari 2018, 18:09 -
Jelang Duel, Top Skor PSG Justru Puji Ronaldo
Liga Champions 12 Februari 2018, 17:36
LATEST UPDATE
-
Pemain Juventus Sempat Prediksi Thiago Motta Dipecat Usai Dihajar Fiorentina
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:32 -
Barcelona Hadapi Krisis Bek Tengah Jelang Laga vs Osasuna
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 02:15 -
Prediksi Formasi Juventus di Bawah Mancini: Vlahovic Makin Kesulitan?
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:02 -
Julian Alvarez Geram dengan Kontroversi Penalti di Liga Champions
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 01:32 -
Jaap Stam Yakin Jeremie Frimpong Cocok untuk Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 01:02 -
Franck Ribery Ungkap Hampir Kehilangan Kaki Setelah Pensiun
Liga Eropa Lain 23 Maret 2025, 00:32 -
Arsenal Tak Punya Alasan Gagal Juara Jika Datangkan Pemain Ini
Liga Inggris 23 Maret 2025, 00:01 -
Patrick Kluivert Tak Punya Pilihan, Timnas Indonesia Harus Kalahkan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:16 -
Media Belanda Ikut Analisis Peluang Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39