Kontra City, Pelatih Bucharest Isyaratkan Turunkan Pemain Lapis Dua
Editor Bolanet | 24 Agustus 2016 10:51
Bucharest sendiri akan bertandang ke Etihad Stadium untuk melakoni leg kedua babak playoff Liga Champions. Kans mereka untuk lolos ke babak grup bisa dikatakan sangat kecil mengingat pada leg pertama The Citizens membantai mereka dengan skor telak 5-0.
Dengan tipisnya kemungkinan mereka lolos ke Liga Champions, Reghecampf akan memainkan pemain lapis keduanya untuk mendapat pengalaman bermain di Liga CHampions. Pada pertandingan nanti kami akan memberikan kesempatan kepada para pemain yang selama ini jarang mendapat kesempatan bermain ungkap Reghecampf kepada Sportsmole.
Kami akan tetap berusaha untuk mengakhiri laga terakhir kami di babak playoff Liga Champions dengan permainan yang bagus karena saya pikir para pemain membutuhkan penampilan yang bagus tersebut tutup pelatih berusia 40 tahun tersebut.[initial]
Baca Juga:
- Bos Chile: Claudio Bravo Akan Nyaman di Manchester City
- Hadapi Manchester City Di Leg Kedua, Pelatih Bucharest Pasrah
- Tiba Di Manchester, Bravo Segera Tes Medis di Manchester City
- Cech: Premier League Musim Ini Amat Kompetitif
- Guardiola: Sagna Kembali di Derby Manchester
- Savage: Hart Sempurna untuk Liverpool
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Iheanacho: Tak Ada Tekanan Bermain bersama Aguero
Liga Inggris 23 Agustus 2016, 23:12 -
MU dan City Sama Tertarik dengan Wonderkid Caen
Liga Inggris 23 Agustus 2016, 22:42 -
Guardiola Tak Tahu Siapa Yang Berminat Tampung Joe Hart
Liga Inggris 23 Agustus 2016, 22:29 -
Guardiola dan Joe Hart Tampak Berseteru di Sesi Latihan
Liga Inggris 23 Agustus 2016, 21:56 -
Guardiola: Besok Bisa Jadi Laga Terakhir Joe Hart di City
Liga Champions 23 Agustus 2016, 21:18
LATEST UPDATE
-
Andai Rajin Latihan, Eden Hazard Bisa Sehebat Ronaldo atau Messi!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 16:30 -
Tekanan di Pundak Patrick Kluivert Saat Timnas Indonesia Jumpa Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 16:23 -
Prediksi Jerman vs Italia 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:59 -
Prediksi Portugal vs Denmark 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:58 -
Prediksi Prancis vs Kroasia 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:57 -
Prediksi Spanyol vs Belanda 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:56 -
Timnas Indonesia: Luka di Sydney, Misi Bangkit di Jakarta
Tim Nasional 21 Maret 2025, 15:46 -
Harry Kane: Thomas Tuchel Jauh Berbeda dari Gareth Southgate
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:45 -
Timnas Indonesia dan Momentum yang Hilang
Tim Nasional 21 Maret 2025, 15:30
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39