Kondisi Gareth Bale Tak Alami Perkembangan Berarti
Rero Rivaldi | 17 Oktober 2017 09:10
Bola.net - - Gareth Bale masih belum juga menunjukkan perkembangan positif terkait kondisi cederanya, usai Zinedine Zidane mengkonfirmasi ia akan absen di pertandingan antara Real Madrid melawan tengah pekan ini.
Pemain Wales mengalami cedera di awal musim dan tidak bermain untuk klub maupun tim nasional sejak 26 September karena mengalami cedera betis.
Zidane sendiri masih belum tahu kapan bintangnya akan bisa kembali bermain. Sang pelatih enggan menetapkan deadline pasti bagi sang winger untuk kembali merumput di lapangan hijau.
Zidane bahkan pasrah jika timnya harus bermain tanpa Bale, ketika mereka bertandang ke Wembley untuk menghadapi Tottenham bulan depan.
Saya tidak bisa memberikan anda tanggal untuk Bale, tutur Zidane di Goal International. Kami harus menunggu.
Kami tahu bahwa setiap hari, berarti satu hari lagi menuju pemulihan untuknya - dia tentu saja ingin kembali bermain sesegera mungkin.
Namun terkait Gareth, saya tak bisa katakan kapan dia bakal kembali bermain penuh. Semoga dia segera bermain lagi, namun saya tak bisa menjamin apapun.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jawaban Zidane Ihwal Rumor Transfer Harry Kane
Liga Spanyol 16 Oktober 2017, 23:46 -
Skuat Madrid Tak Pernah Khawatir Saat Ronaldo Jadi Tumpul
Liga Spanyol 16 Oktober 2017, 23:31 -
Isco: Ronaldo Harus Menangkan Ballon d'Or
Liga Spanyol 16 Oktober 2017, 22:24 -
Zidane: Tottenham Bukan Hanya Harry Kane
Liga Champions 16 Oktober 2017, 21:46 -
Cara Sederhana Zidane Jelaskan Performa Isco
Liga Spanyol 16 Oktober 2017, 20:32
LATEST UPDATE
-
Ambisi Pribadi yang Justru Menelan Patrick Kluivert
Tim Nasional 21 Maret 2025, 15:20 -
Diogo Costa Bocorkan Obrolan dengan Ronaldo Sebelum Hentikan Penalti Eriksen
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:15 -
Tampil Gemilang Musim Ini, Ousmane Dembele Pantas Raih Ballon d'Or?!
Liga Eropa Lain 21 Maret 2025, 14:45 -
Bologna: Bukti Perencanaan Lebih Penting dari Pemain Bintang
Liga Italia 21 Maret 2025, 14:13 -
Maarten Paes di Timnas Indonesia: 14 Kali Kebobolan dari 7 Laga
Tim Nasional 21 Maret 2025, 13:45 -
Padahal Pegang Rekor, Harry Kane Merasa Gol-Golnya Dianggap Remeh
Piala Eropa 21 Maret 2025, 13:45
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39