Kondisi Balotelli Masih Tanda Tanya Jelang Big Match Champions
Editor Bolanet | 22 Oktober 2013 08:00
Massimiliano Allegri, pelatih kepala Il Rossoneri, menyebut bahwa memang ada kemungkinan eks striker Manchester City itu akan tampil hadapi Lionel Messi cs sebab kondisinya makin membaik.
Kami akan melihat kondisinya saat latihan hari ini. Kondisi fisiknya makin meningkat. Kita lihat saja apakah ia akan bisa ikut tampil bersama anggota tim yang lain, jelas Allegri pada Goal.
Saat ini kita semua harus berusaha keras dan bekerjasama untuk mencapai satu tujuan yang sama, pungkasnya.
Balotelli sudah lama tak membela AC Milan semenjak mendapat kartu merah saat laga versus Napoli di Serie A, yang membuatnya terkena hukuman larangan bermain selama tiga laga. Naasnya, saat hukuman berakhir ia malah mengalami cedera. [initial]
Jelang Duel Panas Liga Champions
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Moggi: Madrid Bisa Langkahi Barca
Liga Champions 21 Oktober 2013, 21:59 -
Zubi: Neymar Dihentikan Dengan Pelanggaran
Liga Spanyol 21 Oktober 2013, 20:13 -
Pedro: Wasit Harus Lebih Lindungi Neymar
Liga Spanyol 21 Oktober 2013, 18:25 -
Permainan Trengginas Wilshere Diintai Barca
Liga Spanyol 21 Oktober 2013, 16:40 -
Motto Klub, Tak Sekedar Penghias Tapi Juga Bermakna
Bolatainment 21 Oktober 2013, 16:04
LATEST UPDATE
-
Ancaman Bola Mati untuk Timnas Indonesia: Tutup Celah, Tutup Peluang Lawan
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:59 -
Garuda Terluka, tapi Belum Tumbang: Target 3 Poin di Laga Berikutnya
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:52 -
Calvin Verdonk vs Dean James: Siapa Penguasa Sisi Kiri Garuda?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:42 -
Sinyal Rotasi di Bawah Mistar: Emil Audero Debut Lawan Bahrain?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:33 -
Tiga Serangkai Bahrain: Ancaman buat Timnas Indonesia di Gelora Bung Karno
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:21 -
Jadwal Final Swiss Open 2025: Asa Merah Putih di Pundak Fikri/Daniel
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 08:58 -
Prediksi Jerman vs Italia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:17 -
Prediksi Portugal vs Denmark 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:15 -
Prediksi Prancis vs Kroasia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:13
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39