Klopp: Juventus Kuat, Tapi Tidak Tak Terkalahkan
Editor Bolanet | 18 Maret 2015 01:59
Dortmund akan menjamu Bianconeri dalam duel leg kedua babak 16 besar Liga Champions di Signal Iduna Park. Pada pertemuan pertama di Juventus Stadium, Die Borussen dipaksa menyerah dengan skor 2-1.
Meski timnya sedang dalam keadaan tertinggal, namun Klopp masih tetap optimis mengenai peluang timnya melangkah ke babak perempat final.
Kami memiliki tantangan di depan yakni mengalahkan tim Italia yang membutuhkan hasil imbang. Kami harus siap dengan segalanya, tapi kami harus tetap tenang, kata Klopp kepada AFP.
Juventus adalah tim yang kuat. Mereka sangat berpengalaman, tim yang sangat pintar dan bermain sepakbola yang bagus, tetapi mereka tidak tak terkalahkan. Jika ingin melewati mereka, Anda perlu bemain dengan kinerja yang luar biasa dan kami tidak melakukan itu di leg pertama.[initial]
Baca Juga:
- Vidal Ogah Hengkang Dari Juventus
- 'Dortmund Akan Kalahkan Juventus 3-1'
- Kohler: Buffon Adalah Kelemahan Juventus
- Prediksi Betting Liga Champions: Dortmund vs Juventus
- MU Siapkan 77 Juta Euro Untuk Pulangkan Sang Mantan
- Preview & Prediksi Liga Champions: Dortmund vs Juve
- Data & Fakta Liga Champions: Dortmund vs Juventus
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Isla: Sanchez Pemain Yang Tak Kenal Lelah
Liga Inggris 17 Maret 2015, 22:30 -
'Dortmund Akan Kalahkan Juventus 3-1'
Liga Champions 17 Maret 2015, 17:11 -
Kohler: Buffon Adalah Kelemahan Juventus
Liga Champions 17 Maret 2015, 16:55 -
Prediksi Betting Liga Champions: Dortmund vs Juventus
Liga Champions 17 Maret 2015, 16:31 -
MU Siapkan 77 Juta Euro Untuk Pulangkan Sang Mantan
Liga Inggris 17 Maret 2015, 15:35
LATEST UPDATE
-
Cristiano Ronaldo Tanggapi Selebrasi 'Siu' Rasmus Hojlund: Bukan Masalah
Piala Eropa 23 Maret 2025, 07:30 -
Barcelona Fokus Rekrut Striker Baru, Luis Diaz Jadi Target Utama
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 07:15 -
Chelsea Siapkan Lima Wonderkid untuk Masa Depan Klub
Liga Inggris 23 Maret 2025, 07:02 -
Masa Depan Luka Modric: Impian Pensiun di Real Madrid
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 07:00 -
Alexander Isak vs Julian Alvarez: Siapa yang Cocok untuk Liverpool?
Liga Inggris 23 Maret 2025, 06:45 -
Perkiraan Susunan Pemain Juventus Andai Jadi Dilatih Roberto Mancini
Liga Italia 23 Maret 2025, 06:30 -
Marcus Rashford Harus Kembali ke Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 06:02 -
Phil Foden di Bawah Tekanan: Kesulitan di Klub, Main Buruk di Timnas Inggris
Piala Dunia 23 Maret 2025, 06:00
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39