Kiko Casilla: Madrid Akan Bikin La Undecima
Editor Bolanet | 5 Februari 2016 20:27
Tekad tersebut dikobarkan oleh kiper Madrid, Kiko Casilla. Dengan potensi yang ada saat ini, Casilla yakin bahwa Madrid mampu menjadi juara di kompetisi paling akbar antar klub di Eropa tersebut.
Mimpi besar Madrid adalah untuk memenangkan segalanya di semua kompetisi yang kami ikuti dan setiap kali kami memiliki kesempatan untuk menang, buka Casilla di situs resmi klub asal Ibukota Spanyol.
Kenyataannya ini akan menjadi hal yang benar-benar hebat jika kami memenangkan la undecima, ucapnya dengan tegas.
Di Liga Champions, Madrid akan berjumpa dengan AS Roma pada babak 16 besar. Jika ingin juara, wajib bagi Roma untuk menyingkirkan hadangan Serigala Ibukota Italia. Laga perdana akan di gelar di Olimpico (18/2) dan laga kedua akan berlangsung di Santiago Bernabeu (9/3). [initial]
Baca Ini Juga
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Madrid Baru Berikan Kontrak untuk Zidane
Liga Spanyol 4 Februari 2016, 22:17 -
Inilah Alasan Gudjohnsen Pilih Barca daripada Real Madrid
Liga Inggris 4 Februari 2016, 19:58 -
Casilla Tak Menyesal Kembali ke Madrid
Liga Spanyol 4 Februari 2016, 13:40 -
Direktur Madrid Puji Insting Gol Chicharito
Liga Spanyol 4 Februari 2016, 11:17 -
Capello: Zidane Punya Kharisma, Tapi Harus Diberi Waktu
Liga Spanyol 4 Februari 2016, 10:30
LATEST UPDATE
-
Palu Sudah Diketuk, Juventus Sahkan Pengangkatan Igor Tudor Usai Pecat Motta
Liga Italia 23 Maret 2025, 23:20
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39