Khedira Sebut Kane Lebih Berbahaya Dibanding Lewandowski
Richard Andreas | 9 Februari 2018 14:23
Bola.net - - Gelandang box to box milik , Sami Khedira, menyebut beberapa daftar nama striker paling produktif saat ini. Selain Robert Lewandowski dan Gonzalo Higuain, dia juga memuji kualitas Harry Kane sebagai striker yang komplit.
Bintang yang membantu timnas Jerman menggondol Piala Dunia 2014 lalu ini mengakui bahwa dirinya beberapa kali melihat permainan pada musim ini. Seperti laga Tottenham vs dan saat Tottenham bersua . Dikatakannya, Tottenham adalah tim yang kuat di setiap lini.
Mereka kuat karena mereka tahu cara bertahan yang baik, mempunyai lini tengah yang mumpuni, dan barisan penyerang berkelas dunia. Tentunya pelatih mereka (Pochettino) juga sangat kompeten, ujar Khedira, dikutip dari Express.
Mantan pemain Real Madrid ini mengklaim bahwa saat ini Tottenham adalah salah satu tim terbaik di Eropa.
Harry Kane saat ini mungkin adalah striker yang paling komplit. Ada juga nama Robert Lewandowski dan Gonzalo Higuain. Tapi dia kuat, cepat, bagus dalam urusan mencetak gol dengan kepala dan kakinya, dia juga cukup baik saat menggiring bola dan mencetak gol dengan satu sentuhan, lanjutnya.
Mengingat tim yang dibelanya akan menjamu Tottenham dalam perhelatan Liga Champions pada 13 Februari nanti, Khedira meminta rekan-rekannya untuk fokus pada cara bermain Tottenham.
Mereka masih muda, mungkin ini adalah hal baik bagi kami. Kami harus sangat fokus karena bagi saya mereka adalah salah satu tim terbaik di Inggris dan Eropa, tandasnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Persaingan Napoli - Juve Diklaim Mirip Persaingan Madrid - Barca
Liga Italia 8 Februari 2018, 21:42 -
Sekali Ini Saja, Ronaldo Berharap Napoli Kalahkan Juve
Liga Italia 8 Februari 2018, 20:54 -
Ronaldo Tegaskan Tak Ada Yang Bisa Dikte Buffon Untuk Tentukan Masa Depannya
Liga Italia 8 Februari 2018, 19:43 -
Agen Buka Kans Sturaro ke Premier League
Liga Inggris 8 Februari 2018, 15:20 -
Lawan Tottenham, Allegri: Juventus Akan Kesulitan
Liga Champions 8 Februari 2018, 15:07
LATEST UPDATE
-
Puja dan Puji untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 14:14 -
Kesan Pertama Laga Timnas Inggris Bersama Thomas Tuchel, Apa yang Baru?
Piala Dunia 22 Maret 2025, 13:45 -
Timnas Argentina Berjarak Satu Poin dari Piala Dunia 2026
Piala Dunia 22 Maret 2025, 13:32 -
Optimisme Timnas Bahrain Curi Poin di Jakarta
Tim Nasional 22 Maret 2025, 11:46
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39