Khedira: Idola Saya Adalah Zidane
Editor Bolanet | 5 November 2012 20:52
Khedira mengaku mengalami dilema saat Real Madrid berhadapan dengan Bayer Leverkusen di final Liga Champions 2002. Khedira sebagai orang Jerman mendukung Leverkusen tetapi juga suka Madrid karena keberadaan Zidane.
Saya adalah fans Jerman yang mendukung Leverkusen, tetapi saya juga fans Madrid karena Zidane adalah idola saya. Saya benar-benar mengagumi Zidane. Saya ingat pertandingan final itu sangat ketat. Gol Zidane itu... Saya kira tak akan ada lagi gol sehebat itu, ucap Khedira.
Menurut Khedira, gol penentu kemenangan seperti yang dicetak Zidane adalah tanda dari kelas sang pemain. Saat pertandingan itu berlangsung, Khedira hanya bisa melihat dan terdiam mengagumi pertandingan indah.
Madrid akan menghadapi Borussia Dortmund dalam lanjutan fase grup Liga Champions. Khedira yakin Madrid akan mampu lolos dari Gurp D yang merupakan grup neraka musim ini. (foes/hsw)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
TV Portugal Tuduh Alonso dan Mascherano Tak Bayar Pajak
Liga Spanyol 4 November 2012, 19:15 -
'Saya Akan Bangga Jika Ronaldo Menang Ballon d'Or'
Liga Spanyol 4 November 2012, 17:45 -
'Mourinho Lindungi Tim Dari Serangan Luar'
Liga Champions 4 November 2012, 16:30 -
'Barca Akan Rebut Kembali Titel La Liga Dari Real Madrid'
Liga Spanyol 4 November 2012, 15:30 -
Stoichkov: Perasaan Saya Terbelah Untuk Mourinho
Liga Spanyol 4 November 2012, 13:30
LATEST UPDATE
-
Optimisme Timnas Bahrain Curi Poin di Jakarta
Tim Nasional 22 Maret 2025, 11:46 -
Krisis Bek Melanda Bahrain Jelang Lawan Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 11:15 -
Hasil Lengkap dan Klasemen Pembalap Formula 1 2025
Otomotif 22 Maret 2025, 10:51 -
Update Klasemen Pembalap Formula 1 2025
Otomotif 22 Maret 2025, 10:49
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39