Khedira: Di Final Liga Champions, Apapun Bisa Terjadi
Afdholud Dzikry | 2 Juni 2017 09:25
Bola.net - - Gelandang Juventus, Sami Khedira percaya bahwa Real Madrid bukanlah favorit pada pertandingan final Liga Champions. Menurutnya, di partai puncak apapun bisa terjadi dan banyak hal yang menjadi penentu.
Sebagaimana diketahui, Juventus akan menghadapi Real Madrid di final Liga Champions, Minggu (4/5) dini hari. Pertandingan ini sendiri akan digelar di Millennium Stadium, Cardiff, dan akan jadi kesempatan Bianconeri meraih treble setelah Serie A dan Coppa Italia.
Banyak yang mengatakan bahwa Real Madrid merupakan favorit pada pertandingan kali ini. Selain karena tim asuhan Zinedine Zidane tersebut merupakan juara bertahan, Los Blancos diunggulkan karena sejarah mereka di Liga Champions dan kualitas skuat mereka.
Namun Khedira percaya apapun masih bisa terjadi. Ini adalah permainan di mana semuanya benar-benar mungkin terjadi, ujarnya.
Semua akan diputuskan pada bagaimana kami mempersiapkan pertandingan dan kejadian-kejadian pada pertandingan, sambungnya.
Real Madrid memiliki serangan yang sangat kuat dan kami harus memastikan bahwa kami bertahan sebagai sebuah tim, tandasnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Petit Dukung Juventus Menangkan Liga Champions Musim Ini
Liga Champions 1 Juni 2017, 23:50 -
Petit Terkejut Dengan Kesuksesan ZIdane di Madrid
Liga Champions 1 Juni 2017, 23:30 -
Kaka: Ronaldo Seorang Profesional Sejati!
Liga Champions 1 Juni 2017, 22:50 -
AC Milan Siapkan 50 Juta Euro Untuk Morata
Liga Italia 1 Juni 2017, 21:10 -
Ketimbang City, Mbappe Lebih Pilih Madrid
Liga Inggris 1 Juni 2017, 17:50
LATEST UPDATE
-
Perkiraan Susunan Pemain Juventus Andai Jadi Dilatih Roberto Mancini
Liga Italia 23 Maret 2025, 06:30 -
Marcus Rashford Harus Kembali ke Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 06:02 -
Phil Foden di Bawah Tekanan: Kesulitan di Klub, Main Buruk di Timnas Inggris
Piala Dunia 23 Maret 2025, 06:00 -
Sebut Inggris Bermain karena Takut Gagal, Thomas Tuchel Dituding Naif!
Piala Eropa 23 Maret 2025, 05:45 -
Franck Ribery Masih Merasa Ballon d'Or 2013 Miliknya
Liga Champions 23 Maret 2025, 05:32 -
Arsenal Bersiap Jual Tujuh Pemain untuk Perkuat Tim di Musim Depan
Liga Inggris 23 Maret 2025, 05:15 -
Cristiano Ronaldo Tak Masalah Rasmus Hojlund Tiru Selebrasinya
Piala Eropa 23 Maret 2025, 05:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39