Khedira Akan Ikuti Mourinho ke Chelsea?
Editor Bolanet | 13 Februari 2014 19:31
Musim panas lalu kabar ini sebenarnya sudah beredar kencang. Mou yang pindah dari madrid ke Chelsea disebut ingin membawa salah satu di antara Xabi Alonso atau Sami Khedira ke Stamford Bridge.
Mundo Deportivo dan Tuttomercato melansir bahwa Mou akan kembali mencoba mendapatkan gelandang asal Spanyol itu pada musim panas nanti. Mou masih percaya penuh terhadap kemampuan Khedira meski sang pemain harus absen lama akibat cedera.
Mou melihat potensi Madrid bisa melepas Khedira. Alasan utamanya tentu saja adalah karena Madrid bisa tetap tampil bagus tanpa kehadiran Khedira. Absennya Khedira membuat Luka Modric tampil cemerlang bersama Alonso di tengah.
Belum jelas apakah Madrid akan bersedia melepas Khedira nantinya. Berbagai laporan di Spanyol menyebutkan bahwa Carlo Ancelotti masih menganggap Khedira bisa menjadi bagian penting tim. (foes/hsw)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Hodgson: Saya Tidak Akan Panggil Terry
Piala Dunia 12 Februari 2014, 23:45 -
Idamkan Costa, Mourinho Tawarkan Torres
Liga Inggris 12 Februari 2014, 23:29 -
Matic: Kami Akan Berikan Yang Terbaik
Liga Inggris 12 Februari 2014, 22:00 -
Hazard: Kontra West Brom Cukup Sulit
Liga Inggris 12 Februari 2014, 21:39 -
Spurs Incar Pemain Buruan Chelsea dan United
Liga Inggris 12 Februari 2014, 19:06
LATEST UPDATE
-
Satu Napas, Satu Tekad: Timnas Indonesia Harus Punya Semangat yang Sama
Tim Nasional 23 Maret 2025, 10:57 -
Garuda, Waspada! Bahrain Bertekad Curi Poin di Jakarta
Tim Nasional 23 Maret 2025, 10:46 -
Menajamkan Taji Garuda: Perombakan Komposisi di Lini Depan Timnas Indonesia
Tim Nasional 23 Maret 2025, 10:39 -
Ancaman Bola Mati untuk Timnas Indonesia: Tutup Celah, Tutup Peluang Lawan
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:59 -
Garuda Terluka, tapi Belum Tumbang: Target 3 Poin di Laga Berikutnya
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:52 -
Calvin Verdonk vs Dean James: Siapa Penguasa Sisi Kiri Garuda?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:42 -
Sinyal Rotasi di Bawah Mistar: Emil Audero Debut Lawan Bahrain?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:33 -
Tiga Serangkai Bahrain: Ancaman buat Timnas Indonesia di Gelora Bung Karno
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:21 -
Jadwal Final Swiss Open 2025: Asa Merah Putih di Pundak Fikri/Daniel
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 08:58
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39