Kecewa Dikalahkan Real Madrid, Pjanic Alihkan Fokus ke Serie A
Editor Bolanet | 18 Februari 2016 09:36
Bermain di kandang sendiri, Giallorossi memang berani tampil terbuka mengimbangi permainan Real Madrid. Namun dua gol dari Cristiano Ronaldo dan Jese Rodriguez memastikan tuan rumah tertunduk dan memiliki tugas berat di leg kedua di Bernabeu bulan depan.
Kami kecewa. Kami mencoba di sepanjang laga dan memberikan Real Madrid masalah di beberapa kesempatan, ujarnya.
Meskipun mengaku kecewa, Pjanic menyebut bahwa mereka tak boleh larut dalam kekecewaan karena akhir pekan ini mereka akan menghadapi Palermo di lanjutan Serie A.
Kami memberikan respon yang kuat di bawah Luciano Spalletti, tapi kami harus terus melangkah karena Serie A kembali datang, tandasnya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Helguera Minta Zidane Singkirkan Isco
Liga Spanyol 17 Februari 2016, 23:45 -
Morata: Di Madrid, Xabi Alonso Sangat Pedulikan Saya
Liga Champions 17 Februari 2016, 20:11 -
Cedera, James Dipastikan Absen Lawan AS Roma
Liga Champions 17 Februari 2016, 19:10 -
Lewandowski Tolak Pinangan Real Madrid
Liga Eropa Lain 17 Februari 2016, 17:38 -
Infografis : Balapan Menuju Sepatu Emas 2016
Open Play 17 Februari 2016, 15:04
LATEST UPDATE
-
Italia di Ujung Tanduk: Gli Azzurri Terancam Tenggelam di Dortmund
Piala Eropa 23 Maret 2025, 13:21 -
Portugal Mencoba Menghidupkan Bara Semangat dari Abu Kekalahan
Piala Eropa 23 Maret 2025, 13:03 -
Jadwal Siaran Langsung Formula 1 China 2025 di Vidio, 21-23 Maret 2025
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Link Live Streaming Formula 1 2025, Jangan Lupa Dukung Pembalap Jagoanmu!
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21
-
Jadwal Lengkap Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:20 -
Link Live Streaming Turnamen Bulu Tangkis Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:20 -
Hasil Lengkap Pertandingan Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:19 -
Prancis di Tepi Jurang: Balikkan Defisit 0-2 atau Gugur di Kandang
Piala Eropa 23 Maret 2025, 11:46 -
Matador Butuh Pedang yang Lebih Tajam untuk Jinakkan Oranye
Piala Eropa 23 Maret 2025, 11:32
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39