Kandidat Ballon d'Or 2014: Eden Hazard
Editor Bolanet | 29 Oktober 2014 14:17
- Di akhir musim 2013/14, Eden Hazard dinobatkan sebagai PFA Young Player of the Year serta Player of the Year. Di Piala Dunia 2014, jagoan dribel itu termasuk pemain pilar yang berjasa meloloskan ke perempat final.
Musim lalu,. Hazard tampil istimewa dengan seragam Chelsea. Dribbling skill, speed, key pass dan finishing-nya merupakan salah satu kunci The Blues untuk mengatasi setiap lawan yang menghadang.
Total 17 gol dan 10 assist ditorehkan Hazard dalam 49 penampilan untuk Chelsea di semua ajang sepanjang musim 2013/14. Di Brasil 2014, dia mengemas dua gol dan satu assist dalam lima laga.
Musim berganti, Hazard tetap menjadi salah satu andalan Jose Mourinho di Chelsea demi mewujudkan misi merajai Premier League.
Musim ini, Hazard sudah melesakkan dua gol dan satu assist dalam sembilan penampilan di kancah liga. Di pentas elit Eropa, dia telah mengukir angka yang sama untuk gol maupun assist dalam tiga penampilannya. [initial]
(bola/gia)
Musim lalu,. Hazard tampil istimewa dengan seragam Chelsea. Dribbling skill, speed, key pass dan finishing-nya merupakan salah satu kunci The Blues untuk mengatasi setiap lawan yang menghadang.
Total 17 gol dan 10 assist ditorehkan Hazard dalam 49 penampilan untuk Chelsea di semua ajang sepanjang musim 2013/14. Di Brasil 2014, dia mengemas dua gol dan satu assist dalam lima laga.
Musim berganti, Hazard tetap menjadi salah satu andalan Jose Mourinho di Chelsea demi mewujudkan misi merajai Premier League.
Musim ini, Hazard sudah melesakkan dua gol dan satu assist dalam sembilan penampilan di kancah liga. Di pentas elit Eropa, dia telah mengukir angka yang sama untuk gol maupun assist dalam tiga penampilannya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Chelsea dan Dortmund Bersaing Dapatkan Andrej Kramaric
Liga Inggris 28 Oktober 2014, 19:17 -
Nevin: Absennya Rooney dan Costa Kurangi 'Rasa' Pertandingan
Liga Inggris 28 Oktober 2014, 18:23 -
Mourinho: Lawan Shrewsbury Bukan Laga Persahabatan!
Liga Inggris 28 Oktober 2014, 18:08 -
Carragher: Chelsea Bisa Juara, Tapi Tak Akan Invincibles
Liga Inggris 28 Oktober 2014, 17:57 -
Mourinho: Cedera Tempatkan Chelsea Dalam Masalah
Liga Inggris 28 Oktober 2014, 16:27
LATEST UPDATE
-
Optimisme Timnas Bahrain Curi Poin di Jakarta
Tim Nasional 22 Maret 2025, 11:46 -
Krisis Bek Melanda Bahrain Jelang Lawan Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 11:15
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39