Kaka: Pengalaman di Madrid Menyenangkan Tapi Sulit
Editor Bolanet | 10 Desember 2013 19:58
Kaka sudah menorehkan gol ke-99 bagi Milan ketika Il Diavolo menang 3-1 atas . Ia berniat menambah koleksi itu sekaligus berniat membawa Milan lolos ke babak 16 besar.
Saya berharap bisa mencetak gol keseratus saya secepat mungkin. Akan hebat jika saya bisa melakukannya ketika melawan Ajax. Jersey Milan sudah seperti kulit kedua bagi saya. Saya berharap bisa terus memakainya untuk beberapa tahun ke depan, jelas Kaka kepada para reporter.
Kaka baru kembali ke Milan pada awal musim ini. Setelah dijual ke Real Madrid dengan nilai transfer termahal dunia pada 2009, Kaka akhirnya pulang ke San Siro. Kaka menyebut pengalamannya di Madrid cukup berwarna.
Saya mendapatkan banyak pengalaman menyenangkan di Madrid, tetapi di sana juga sulit. Saya berkembang sebagai profesional tetapi saya butuh kehangatan dan kepercayaan fans Milan. Saya sudah rindu atmosfer Milanello, imbuhnya. (gl/hsw)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Benzema: Semoga Pemain Madrid Juara Piala Dunia
Piala Dunia 9 Desember 2013, 23:20 -
Di Maria: Argentina Ingin Jadi Juara Dunia
Piala Dunia 9 Desember 2013, 22:35 -
Barca Ramaikan Perburuan Gundogan
Liga Spanyol 9 Desember 2013, 22:10 -
Skuat Madrid Kontra Copenhagen; Ronaldo Kembali!
Liga Champions 9 Desember 2013, 18:52 -
Ronaldo: Ballon d'Or Tidak Selalu Yang Terpenting
Liga Spanyol 9 Desember 2013, 18:40
LATEST UPDATE
-
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55 -
Thomas Tuchel Coret 3 Pemain Jelang Laga Inggris vs Albania, Siapa Saja?
Piala Eropa 21 Maret 2025, 23:04 -
5 Pemain Timnas Indonesia yang Bisa Meledak Saat Menghadapi Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 22:01 -
Manchester United Lagi Proses Transfer Striker Tajam Ligue 1 Ini
Liga Inggris 21 Maret 2025, 21:52
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39